Cara Keluar dari Grup WhatsApp Secara Diam-diam, Ini Fiturnya

Keluar grup whatsapp
Ilustrasi (pinterest)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Bagaimana cara keluar dari grup WhatsApp secara diam-diam? Simak cara menggunakan fiturnya seperti akan diulas dalam artikel ini.

Grup WhatsApp telah menjadi bagian penting dari kehidupan digital. Namun, terkadang ada situasi di mana ingin keluar dari suatu grup WhatsApp tanpa anggota lain tahu.

WhatsApp telah merespons kebutuhan ini dengan fitur baru yang memungkinkan pengguna untuk keluar dari grup secara sembunyi-sembunyi tanpa meninggalkan jejak notifikasi.

Sejak akhir Agustus, WhatsApp merilis fitur baru yang sangat pengguna nantikan kemampuan untuk keluar dari grup tanpa anggota lain tahu.

Mengutip dari berbagai sumber, fitur ini untuk memberikan privasi kepada pengguna yang ingin meninggalkan grup tanpa menimbulkan kecurigaan atau tanpa membuat anggota lain merasa tersinggung.

Fitur keluar dari grup tanpa oranglain tahu sangat membantu dalam beberapa situasi. Terutama ketika seseorang ingin keluar dari suatu grup tanpa menimbulkan kesan negatif atau mengganggu anggota lainnya.

Cara Keluar dari Grup WhatsApp

Langkah-langkah untuk menggunakan fitur ini cukup sederhana:

  1. Fitur keluar dari grup tersedia untuk pengguna WhatsApp yang telah mengunduh versi 2.22.20.79 atau yang lebih baru di perangkat Android mereka.
  2. Buka grup WhatsApp yang ingin tinggalkan secara sembunyi-sembunyi.
  3. Di dalam ruang obrolan grup. Cari dan tekan ikon titik tiga di pojok kanan atas aplikasi untuk mengakses menu opsi grup.
  4. Dalam menu opsi grup, pilih opsi “More” atau “Lainnya”, kemudian pilih “Exit group” atau “Keluar dari grup”.
  5. Dengan menggunakan opsi ini, akan keluar dari grup tanpa anggota lain menerima notifikasi tentang kepergian. Ini memungkinkan untuk meninggalkan grup tanpa orang lain tahu.

BACA JUGA : Platform WhatsApp Siapkan Fitur Baru, Kirim Foto dan Video Lebih Praktis!

Batasan Fitur Keluar dari Grup Tanpa Diketahui

Meskipun fitur ini memberikan privasi tambahan kepada pengguna, ada beberapa batasan yang perlu tahu:

  • Notifikasi untuk Admin: Admin grup akan tetap menerima notifikasi jika ada anggota lain yang keluar dari grup, meskipun tidak ada notifikasi bagi anggota lainnya.
  • Menu “View Past Participants”: Meski tidak ada notifikasi, anggota grup masih bisa mengakses informasi tentang anggota yang telah keluar dari grup melalui menu “View Past Participants”. Menu ini menyajikan informasi tentang anggota yang keluar dalam kurun waktu 60 hari terakhir.

 

(Hafidah/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Masyarakat Karawang Bersatu
Pertambangan Karst PT MPB Berstatus Izin UKM, Diprotes Masyarakat Karawang Bersatu
Band Indie Astrolab, Hari Soebardja
Band Indie Astrolab Rilis EP Terbaru 'Transcending Time', Kolaborasi Mendiang Hari Soebardja
Sidak Satpol PP & Damkar Kota Sukabumi
Pol PP dan Damkar Sukabumi Gencar Sidak Kafe dan Restoran Terkait Perda Kawasan Tanpa Rokok
bluebird denza d9
Denza D9 Jadi Armada BlueBird, Pantes Dipilih Segala Mumpuni!
Zelenskyy Trump
Adu Mulut Zelenskyy dan Trump, Rusia: Mengigit Tangan Pemberi Makan!
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

3

Antisipasi Dampak PHK Sritex, Kemnaker Siapkan Langkah Ini

4

KDS Selaras KDM Soal Perubahan Jam Kerja ASN Selama Ramadan

5

Sebagai Pejuang Ekonomi, Stafsus Wapres Tina Talisa: PKL Berhak Dapat Subsidi LPG 3 Kg
Headline
Persebaya vs Persib
Persib Berantakan Dihajar Persebaya: Bajul Ijo Persembahkan Kemenangan untuk Sang Legendaris
Farhan Apresiasi Mobil Maung MV3 Buatan PT Pindad
Farhan Apresiasi Mobil Maung MV3 Buatan PT Pindad
disertasi bahlil
DGB UI Temukan Pelanggaran, Menteri Bahlil Harus Ulang Disertasi!
Menhan Serahkan 700 Maung MV3 Buatan Pindad di Lanud Husein
Menhan Serahkan 700 Maung MV3 Buatan Pindad di Lanud Husein

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.