Bojan Hodak Jawab Rumor Bergabungnya Gustavo Franca

[info_penulis_custom]
Bojan Hodak Progres David da Silva
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak. (RF/Teropongmedia)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPNGMEDIA.ID — Sosok Gustavo Franca mulai diisukan akan menjadi bagian dari skuat Persib Bandung pada kompetisi musim 2024/2025. Hal itu langsung mendapat perhatian dari pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak.

Ia menerangkan bahwa benar Persib sedang memerlukan pemain baru di sektor belakang setelah ditinggal Alberto Rodriguez. Gustavo Franca memang pemain dengan tipikal bertahan yang bisa saja menjadi jawaban akan kebutuhan Persib.

Namun Bojan tidak bisa memberi informasi secara rinci tekait sosok yang dibutuhkannya tersebut. Pasalnya ia ingin, proses perekrutan pemain bidikannya itu bisa berjalan lancar, tanpa terganggu masalah sedikit pun.

Terlebih kata Bojan saat ini Persib tengah melengkapi dokumen administrasi kepindahan pemain tersebut agar segera tiba di Bandung. Namun ia berharap proses administrasi itu bisa dipercepat agar pemain tersebut segera gabung bersama Persib.

“Dia akan tiba segera, dia masih menunggu KITAS, seharusnya itu sudah selesai. Saya tidak tahu kenapa ini begitu lambat,” ujar Bojan kepada awak media.

Rumor Gustavo Franca muncul seiring dengan kebutuhan Persib Bandung untuk melengkapi pemain di sektor bertahan. Franca digadang-gadang menjadi sosok yang segera bergabung, terlebih statusnya kini free agents atau Persib bisa mendatangkan secara cuma-cuma.

BACA JUGA: Pelatih Persib Akui Dimas Drajad Pemain Berkualitas

Saat ditanya soal dari negara mana sosok pemain baru tersebut, Bojan masih teguh pada pendiriannya untuk tidak memberi pernyataan. Namun ia meminta agar Bobotoh bersabar dan menunggu pernyataan resmi yang dikeluarkan oleh klub.

“Ketika dia datang, jika kalian mengikuti website resmi atau instagram Persib, kalian akan tahu.” tutupnya.

(RF/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
elina-svitolina-dominio-madrid
Elina Svitolina Dekati Performa Puncak Usai Menang Telak di Laga Perdana French Open 2025
Marc Klok Persembahkan Gelar Juara untuk Bobotoh: "Hari Ini Kita Pesta Dulu"
Marc Klok Persembahkan Gelar Juara untuk Bobotoh: "Hari Ini Kita Pesta Dulu"
Pecah, Ribuan Bobotoh Ramaikan Perayaan Gelar Juara Persib 
Pecah, Ribuan Bobotoh Ramaikan Perayaan Gelar Juara Persib 
bulu-tangkis-SwaraWarta.co_
Demi Tetap Prima, Ratchanok Intanon Rela Kurangi Minuman Favoritnya
cara sembelih hewan kurban
Link Panduan Lengkap Cara Sembelih Hewan Kurban yang Halal Menurut Syariat Islam
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Bungkam Persis Solo, Persib Bandung Resmi Jadi Juara Liga 1 2024/2025

3

Kata-kata Broadcast Promosi Hewan Kurban, Paling Efektif!

4

Persib Juara Liga 1 2025, Warga Jawa Barat Tumpah Ruah ke Jalanan Sambut Pawai Kemenangan

5

Kabar Gembira, Karyawan Gaji Rendah dan Guru Honorer Dapat Bantuan, BSU Cair 5 Juni
Headline
Persib Menuju IPO, Ini Dia Sosok Yang Berani Menggelontorkan Dana Rp. 100 Miliar
Persib Menuju IPO, Ini Dia Sosok Yang Berani Menggelontorkan Dana Rp. 100 Miliar
bd87845c326148699113e0b4aa003c66
Kemenangan Bezzecchi Jadi Pesan Keras Aprilia untuk Jorge Martin
Gunung Ili Lewotok NTT Meletus, Warga Dilarang Memasuki dan Melakukan Pendakian Radius 2 Km
Gunung Ili Lewotok NTT Meletus, Warga Dilarang Memasuki dan Melakukan Pendakian Radius 2 Km
Barcelona
Link Live Streaming Athletic Bilbao vs Barcelona Selain Yalla Shoot

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.