Bobby Nasution Dukung Prabowo-Gibran, Hasto Bilang Sudah Membangkang

Penulis: agus

bobby
Ketua Umum DPP Partai Gerindra Prabowo Subianto mengklaim, Kota Medan bisa lebih maju semenjak dipimpin oleh Wali Kota Bobby Nasution.(Antara)

Bagikan

JAKARTA, TM.ID: Walikota Medan Bobby Nasution resmi mendukung pasangan calon presiden-wakil presiden Prabowo-Gibran dalam kompetisi Pilpres 2024.

Sekreatis Jenderal (Sekjen) PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto punya angkat bicara tentang hal itu. Menurutnya Bobby sudah melakukan pembangkangan terhadap politik.

“Kalau itukan sangat jelas, partai politik punya disiplin, PDI Perjuangan itu kokoh dan kemudian klarifikasi sudah dilakukan  disaat anggota partai memberikan dukungan kepada calon lain, kan itu suatu bentuk politcal disobedience,” kata Hasto di Jakarta, Kamis (9/11/2023).

BACA JUGA: Arief Poyuono: TPN Prabowo-Gibran Bagaikan Pasukan Narayan yang dimiliki Basudewa Krisna

Hasto secara tegas mengatakan, supaya Bobby mengembalikan KTA PDIP atas sikapnya yang membelot dari keputusan partai, dengan memberikan dukungan pasangan calon selain Ganjar-Mahfud MD.

“Sehingga tentu saja kami akan melakukan proses dan kemarin kami sudah berbicara baik-baik, kalau mendukung yang lain silakan tetapi kemudian mengundurkan diri. KTA nya dikembalikan,” jelas Hasto.

Laporan wartawan Jakarta: Agus Irawan

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Umuh Muchtar Berharap Pemain Rekrutan Persib Lebih Baik Dari Ciro Alves
Umuh Muchtar Berharap Pemain Rekrutan Persib Lebih Baik Dari Ciro Alves
Dapat Kesempatan Bermain, Dimas Drajad Bidik Tempat di Skuat Timnas Indonesia
Dapat Kesempatan Bermain, Dimas Drajad Bidik Tempat di Skuat Timnas Indonesia
barak militer
KPAI: Siswa Diancam Tak Naik Kelas Jika Tolak Ikut Barak Militer
salat jumat di masjidil haram
Tips Salat Jumat di Masjidil Haram untuk Jemaah Haji 2025
aturan haji 2025
Cek, Sanksi Bagi Pelanggar Aturan Haji 2025!
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Kunci Jawaban Perbedaan Gambar di Event Naruto x MLBB

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

BREAKING NEWS: Tersinggung Pernyataan Dedi Mulyadi, Fraksi PDIP Walk Out dari Paripurna DPRD Jabar

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
TNI gagalkan narkotika
TNI AL Gagalkan Penyelundupan 1,9 Ton Narkotika Kokain dan Sabu-sabu
pelatih
Hengkang dari Pelatnas, Jojo dan Chico Tetap Setia Bela Merah Putih
Chelsea
Chelsea Menang Tipis 1-0 Atas Manchester United di Premier League 2024/2025
marc_marquez-SvUt_large
Marc Marquez Sulit Dibendung, Fabio Di Giannantonio Ungkap Hal Ini

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.