Bengkak! Subsidi Energi di 2024 Tembus 189,10 Triliun

subsidi energi
Ilustrasi energi bumi.

Bagikan

JAKARTA,TM.ID: Pemerintah menetapkan alokasi subsidi energi tahun 2024 mencapai Rp 189,10 triliun, naik 1,73% dari usulan RAPBN 2024 sebesar Rp 185,87 triliun.

Adapun rinciannya meliputi, subsidi BBM tertentu dan LPG tabung 3 Kg Rp 113,27 triliun dan subsidi listrik Rp 75,83 triliun.

Hal tersebut diungkapkan dalam bacaan kesepakatan Panja Asumsi Dasar, Pendapatan, Defisit, dan Pembiayaan dalam rapat dengan Badan Anggaran DPR RI, Selasa (19/9/2023).

Anggota Komisi IV DPR RI, Andi Akmal Pasluddin menegaskan, program pengelolaan subsidi dalam APBN 2024 disepakati sebesar Rp 285,97 miliar yang terdiri dari subsidi energi sebesar Rp 189,10 triliun dan subsidi non energi sebesar Rp 96,86 triliun.

BACA JUGA: Janji Pemerintah: Warga Rempang Bakal Dapat Ganti Rugi Tanah dan Rumah

“Subsidi energi dalam APBN 2024 sebesar Rp 189.104,3 miliar diarahkan untuk subsidi yang lebih tepat sasaran,” kata Andi, dalam rapat Badan Anggaran DPR RI dan pemerintah, Selasa (19/9/2023).

Melansir CNBC, sebelumnya, pemerintah mengalokasikan dana sebesar Rp 185,87 triliun untuk subsidi energi dalam RAPBN tahun anggaran 2024. Subsidi ini terdiri dari Subsidi Jenis BBM Tertentu dan LPG Tabung 3 kg sebesar Rp 110 triliun dan Subsidi Listrik sebesar Rp 75,83 miliar.

Dalam RAPBN tahun anggaran 2024 tersebut, masih dialokasikan belanja Subsidi LPG Tabung 3 kg dan Subsidi Listrik rumah tangga berbasis komoditas.

(Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
hujan es guyur depok
Hujan Es Guyur Depok, BMKG Beri Penjelasan
Virus West Nile Serang Israel 153 Kasus, 11 Kemat-Cover
Virus West Nile Serang Israel: 153 Kasus, 11 Kematian
Notifikasi Khusus
Cara Mengubah Suara Notifikasi Khusus untuk Setiap Aplikasi
Polda Jabar Hadirkan Guru Besar Universitas Pancasila Sebagai Saksi Ahli
Polda Jabar Hadirkan Guru Besar Universitas Pancasila Sebagai Saksi Ahli Praperadilan Pegi Setiawan
Roket China Lepas Landas dan Meledak
Tak Sengaja Terbang, Roket China Lepas Landas dan Meledak
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Kunci Data PDNS Brain Chiper
Beri Kunci Data PDNS, Brain Chiper Layangkan Catatan Serius untuk Pemerintah
Pusat Berperan Besar Untuk Kemajuan Kota Tidore
Pusat Berperan Besar Untuk Kemajuan Kota Tidore Kepulauan, Samada Solusinya
penipuan lowongan kerja Hacker PDNS Janji Bagikan Kunci
Tepati Janji, Brain Chiper Berikan Kunci Data PDNS Gratis!
Jadwal Perempat Final Copa America 2024
Jadwal Perempat Final Copa America 2024