Baim Wong Ingin Berdamai dengan Paula Verhoeven Usai Gagal Mediasi

Baim Wong Mediasi
(Instagram/@baimwong)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Setelah tiga kali mediasi dengan Paula Verhoeven gagal, Baim Wong justru menyatakan keinginannya untuk berdamai dengan ibu dari kedua anaknya tersebut.

“Dari awal itu maunya damai. Nggak mau kayak begini kok,” kata Baim Wong kepada media.

Aktor berusia 43 tahun ini mengaku tak ingin keretakan rumah tangganya dengan Paula sampai ramai diperbincangkan seperti sekarang. Ia hanya berharap yang terbaik untuk dirinya dan Paula.

“Pokoknya yang terbaik aja buat saya dan Paula, ya keputusannya nanti,” ujarnya.

BACA JUGA : Di Tengah Perceraian, Paula Verhoeven Aktif Kampanyekan Calon Gubernur Banten

Pernyataan Baim Wong ini justru membuat warganet semakin geram. Pasalnya, Baim Wong sendiri yang menggugat cerai Paula Verhoeven dan membongkar aib istrinya dengan tuduhan perselingkuhan dengan teman dekatnya.

Netizen di TikTok @elfiga21 menyarankan Paula Verhoeven untuk tetap berpisah dan menilai Baim Wong sebagai sosok yang “playing victim”.

Kasus perceraian yang gagal mediasi ini, Baim Wong dan Paula Verhoeven terus menjadi sorotan publik dan memicu berbagai spekulasi.

 

(Hafidah Rismayanti/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
doa malam isra miraj
Bacaan Doa Malam Isra Miraj Lengkap dengan Artinya
WhatsApp Image 2025-01-27 at 11.11
Pj Wali Kota Bandung Ajak Generasi Muda Kenali dan Mainkan Gim Lokal
Penembakan WNI di Malaysia
Penembakan WNI di Malaysia, Legislator: Penjelasan APMM Sangat Diragukan!
Penembakan WNI di Selangor
DPR RI Kecam Keras Penembakan WNI oleh Otoritas Maritim Malaysia
makan bergizi gratis-13
Dapat Modal Hingga Rp500 Juta, Ini Syarat UMKM Mitra Makan Bergizi Gratis
Berita Lainnya

1

Ingat! ASN Minta Pindah Sebelum 10 Tahun Akan Dianggap Mengundurkan Diri

2

Kesulitan Akses SATUSEHAT Mobile, Cek Aplikasi Versi Terbaru!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

P2MI: Penembakan WNI di Malaysia Tindakan Berlebihan
Headline
Barcelona Berhasil Tekuk Valenvia 7-1 di Camp Nou
Telak, Barcelona Berhasil Tekuk Valencia 7-1 di Camp Nou
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 27 Januari 2025
Proliga 2025 Pertamina Enduro Sapu Dua Kemenangan
Hasil Proliga 2025: Kandaskan Livin Mandiri, Pertamina Enduro Sapu Dua Kemenangan
AC Milan Tekuk Parma 3-2 di Kandang
AC Milan Tekuk Parma 3-2 di Kandang, Dua Gol Menit Akhir jadi Penentu

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.