Baim Wong Gugat Cerai Paula Verhoeven, Rumah Tangga 6 Tahun Ambruk di Meja Pengadilan

Baim Wong Cerai
(Instagram/@baimwong)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Aktor yang kini menjadi YouTuber, Baim Wong resmi mengajukan gugatan cerai kepada Paula Verhoeven pada Selasa (8/10/2024). Keputusan ini mengakhiri perjalanan rumah tangga mereka yang telah berlangsung selama enam tahun.

Informasi ini dibagikan oleh akun Instagram @lambe_turah yang menampilkan berkas gugatan cerai. Dalam berkas tersebut, tertulis bahwa perkara yang didaftarkan adalah cerai talak.

Nama lengkap Baim Wong, Muhammad Ibrahim bin Johnny Jaleani, tercantum sebagai pihak penggugat.

Keputusan Baim Wong ini tidak mengejutkan publik mengingat rumor mengenai perceraian dan keretakan rumah tangganya telah beredar sejak lama.

Netizen pun ramai memberikan dukungan kepada Paula Verhoeven. Berbagai isu, seperti soal hijrah dan tudingan red flag, menjadi alasan yang sering dikaitkan dengan keretakan rumah tangga mereka.

BACA JUGA : Bertemu di Tanah Suci, Hubungan Nagita Slavina-Paula Verhoeven Baik-baik Saja?

Baim Wong dan Paula Verhoeven menikah pada (22/11/2018) setelah melalui masa PDKT. Pernikahan mereka berlangsung mewah dan dihadiri banyak artis.

Pasangan ini memiliki dua orang anak, Kiano Tiger Wong yang lahir pada tahun 2019 dan Kenzo Eldrago Wong yang lahir empat tahun kemudian.

Gugatan cerai Baim Wong ini tentu menjadi kabar yang mengejutkan dan menyedihkan bagi para penggemar pasangan ini.

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Program DAKOCAN
Program Dakocan Pemkab Cirebon Ditargetkan Menyasar 639.333 Anak
Ketua yayasan ponpes lombok
Terinspirasi Film Walid, Kasus Predator Seks Ketua Yayasan Ponpes di Lombok Terungkap
purnawirawan tni prabowo
Didesak Purnawirawan TNI Soal Gibran, Ini Sikap dari Prabowo
Stabilisasi Harga dan Dorong Perkembangan UMKM Lokal, Disdagin Kota Bandung Bakal Gelar Bazar Mura
Stabilisasi Harga dan Dorong Perkembangan UMKM Lokal, Disdagin Kota Bandung Bakal Gelar Bazar Mura
Windy 'Idol'
Windy 'Idol' Menangis di KPK: Saya Pengen Punya Masa Depan
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.