Asia Africa Festival Hari Ini Mulai di Gelar

Asia Africa Festival Hari Ini Mulai di Gelar
Gelaran Asia Afrika Festiva (Rizky Iman/TM)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Hari ini Asia Africa Festival 2024 bakal di gelar di jalan Asia Afrika Kota Bandung pada tanggal 6-7 Juli 2024.

Berdasarkan pantauan Teropongmedia pada pukul 10.30 para perwakilan dari 31 Negara belum terlihat. Namun sudah banyak masyarakat yang menunggu akan kedatangan para perwakilan dari masing-masing Negara.

Terlihat pula tenan-tenan telah berjejer di sepanjang jalan Braga Pendek terlihat pula banyak petugas yang berjaga mulai dari petugas Dishub hingga Satpol PP Kota Bandung untuk sama-sama mengamankan gelaran Asia Africa Festival tersebut.

Sudah mulai terlihat pula para pengunjung mulai mendatangi tenan-tenan yang tersedia di sepanjang jalan Braga Pendek.

“Udah gak sabar nunggu orang-orang luar negeri dateng ke kota Bandung dan katanya bakal ada hiburan juga, jadi bakal tetep stay disini sih,” kata salah seorang pengunjung, Sari (23).

BACA JUGADishub Kota Bandung Minta Warga Parkir Ditempat yang Sudah Disediakan saat Gelaran AAF

Selain itu, salah seorang pengunjung lainnya, Murni (28) mengaku senang bisa datang lebih awal. Sebab, menurutnya jika terlalu siang dipastikan bakal banyak orang dan pasti bakal berdesakan.

“Biar lebih leluasa aja milih tempat, karena kan kalau udah agak siangan pasti bakal penuh banget dan pasti bakal berdesakan,” ujarnya.

 

(Rizky Iman/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Pelabuhan Shahid Rajaee Iran Meledak, Kemlu: Tidak Ada Korban WNI
Pelabuhan Shahid Rajaee Iran Meledak, Kemlu: Tidak Ada Korban WNI
jembatan mahakam ditabrak tongkang
Bukan Kali Pertama, Jembatan Mahakam I Kembali Ditabrak Tongkang Batu Bara
woosh terhambat layangan
Benang Layangan Bikin 32 Kali Perjalanan Woosh Terhambat
Mahasiswa Unud Deepfake
Mahasiswa Unud Diduga Buat Konten Pornografi Palsu dengan Teknologi Deepfake AI
Kirab Panji
Bupati Sumedang, Dony Ahmad Munir Sambut Kirab Panji Mahkota Kemaharajaan Sunda 2025
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Liverpool vs Tottenham Selain Yalla Shoot

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Link Live Streaming Nottingham Forest vs Manchester City Selain Yalla Shoot

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Link Live Streaming Bournemouth vs Manchester United di Liga Inggris, Selain Yalla Shoot
Headline
ANGGOTA DPRD jakarta meninggal
Anggota DPRD DKI Brando Susanto Meninggal Saat Acara Silaturahmi
alex-marquez-di-sprint-race-motogp-spanyol-2025-foto-gresini-znfc
Alex Marquez Raih Kemenangan Perdana MotoGP, Ukir Sejarah Keluarga di Jerez
Liverpool Juarai Liga Inggris Musim 2024-25
Liverpool Juarai Liga Inggris Musim 2024-2025
Disertai Dentuman Keras, Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, Kolom Abu 4 Km
Disertai Dentuman Keras, Gunung Lewotobi Laki-laki Erupsi, Kolom Abu 4 Km

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.