Ada Pelantikan Presiden, Ini Prakiraan Cuaca 20 Oktober Sejumlah Kota di Indonesia

Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 23 April 2025, Potensi Hujan Terjadi di Beberapa Wilayah
Ilustrasi- Dua Orang Nak sedang Bermain Hujan dengan menggunakan payung (kelanakids)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan prakiraan cuaca sejumlah kota besar di Indonesia berlaku untuk Minggu (20/10/2024). Prakirawan BMKG Cici Sucianijgsih mengatakan, dari pulau Sumatera, potensi udara kabut diprakirakan terjadi di kota Banda Aceh dan Jambi.

Wilayah Sumatera

Selain itu, cuaca berkabut diprakirakan terjadi di kota Padang. Kemudian, cuaca berawan tebal diprakirakan terjadi di kota Bengkulu dan Lampung.

Sedangkan hujan dengan intensitas ringan diprakirakan terjadi di kota Medan, Palembang, Lampung, Pangkal Pinang dan Tanjung Pinang. “Waspadai potensi hujan disertai petir diprakirakan terjadi di kota Pekanbaru,” kata Cici.

Wilayah Jawa

Di pulau Jawa, potensi hujan disertai petir diprakirakan terjadi di kota Bandung. Sedang potensi terjadi petir diprakirakan terjadi di kota Yogyakarta

Selain itu, hujan dengan intensitas ringan diprakirakan terjadi di kota Serang, Semarang dan Surabaya. “Cuaca berawan tebal diprakirakan terjadi di kota Jakarta,” ujarnya.

Wilayah Bali dan NTT

Selanjutnya, untuk pulau Bali dan Nusa Tenggara, cuaca berawan tebal diprakirakan terjadi di kota Mataram dan Kupang. “Potensi hujan dengan intensitas ringan diprakirakan terjadi di kota Denpasar,” ujarnya.

Wilayah Kalimantan

Beralih ke pulau Kalimantan, potensi hujan dengan intensitas ringan diprakirakan terjadi di kota Pontianak dan Samarinda. “Waspadai potensi hujan disertai petir diprakirakan terjadi di kota Banjarmasin, Palangkaraya dan Tanjung Selor,” ucapnya.

Wilayah Sulawesi

Selanjutnya, untuk pulau Sulawesi. Potensi hujan disertai petir diprakirakan terjadi di kota Mamuju dan Manado.

Selain itu hujan dengan intensitas ringan diprakirakan terjadi di kota Gorontalo, Palu dan Makassar. Kemudian, cuaca berawan tebal diprakirakan terjadi di kota Kendari.

BACA JUGA: BMKG: Waspada Gangguan Sinyal Komunikasi Akibat Badai Matahari

Wilayah Indonesia Timur

Berikutnya, untuk wilayah Indonesia timur. Cuaca berawan tebal diprakirakan terjadi di kota Ternate dan Merauke.

Sedangkan hujan dengan intensitas ringan diprakirakan terjadi di kota Jayawijaya, Jayapura dan Manokwari. “Potensi hujan dengan intensitas sedang diprakirakan terjadi di kota Ambon dan Sorong,” katanya.

 

(Usk)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 27 April 2025
Persib Sukses Taklukan PSS, Bojan Hodak Sampaikan Isi Hatinya
Persib Sukses Taklukan PSS, Bojan Hodak Sampaikan Isi Hatinya
Chelsea
Chelsea Menang Tipis 1-0 Atas Everton di Premier League 2024/25
Real Madrid
Rudiger Mengamuk, Tiga Pilar Real Madrid Terancam Absen
Digasak Persib Dengan Skor Telak, Pieter Huistra Puji Kinerja Skuat PSS Sleman
Digasak Persib Dengan Skor Telak, Pieter Huistra Puji Kinerja Skuat PSS Sleman
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025

2

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

3

Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Selain Yalla Shoot

4

Link Live Streaming Chelsea vs Everton Selain Yalla Shoot

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Barcelona
Bungkam Real Madrid 3-2, Barcelona Juarai Copa del Rey 2024/2025
Kabar Duka, Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank Meninggal Dunia
Kabar Duka, Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank Meninggal Dunia
Ratusan Rumah di 3 Kecamatan Terendam Banjir di Cianjur
Ratusan Rumah di 3 Kecamatan Terendam Banjir di Cianjur

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.