Aaliyah Massaid Bungkam Saat Ditanyai Kapan Menikah

Aaliyah Massaid
Aaliyah Massaid bungkam saat ditanyai soal menikah (foro: dok. instagram @aaliyah.massaid)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Aaliyah Massaid Dan Thariq Halilintar kembali menjadi perbincangan hangat netizen. pasangan yang baru baru ini tidak lagi canggung atau menutupi kemesraan mereka di depan publik.

Aaliyah Massaid kemudian mendapatkan pertanyaan tentang pernikahan. Ibu Thariq Halilintar, Geni Faruk, mengatakan bahwa anak ingin segera menikah .

Dalam wawancara tentang pernikahan, Aaliyah Massaid melempar senyum.  Sayang, anak Reza Artamevia menolak berbicara.

“Ada pertanyaan lain?” tanya Aaliyah Massaid melansir dari video kanal YouTube Intens Investigasi, Kamis (21/12/2023).

Selain masalah pernikahan, Aaliyah Massaid enggan berbicara tentang hubungannya dengan Thariq Halilintar.  Meskipun video mesra sejoli ini tersebar luas di media sosial.

“Oh no, no, no,” ujar Aaliyah.

Setiap Thariq Halilintar yang dekat dengan banyak perempuan selalu mendapatkan pertanyaan tentang menikah. Ini termasuk apa yang terjadi pada Aaliyah kali ini.

Geni Faruk mendukung hubungan anaknya Thariq Halilintar dengan Aaliyah beberapa waktu lalu.

“Kalau Thariq dia bilang ‘aku mau ikut kata mami, enggak mau pacaran, jadi kalau misalnya ketemu yang cocok pengennya nikah’,” ungkap Geni Faruk dalam acara yang tayang di Trans TV, Kamis (14/9/2023).

BACA JUGA : Thariq Halilintar Sebut Sayang Depan Umum Supaya Gak Tantrum?

Geni Faruk memberikan Thariq Halilintar untuk memutuskan jodohnya sendiri.  Termasuk menentukan pasangan mana yang akan menjadi pasangan adik Atta Halilintar ini.

Kakak Thariq membuat pernyataan serupa dengan ibunya, Sohwa Halilintar, tentang rencana untuk menikah muda .

“Thariq ini sekarang tuh dia maunya benar-benar serius. Jadi, nggak mau kayak pacar-pacaran. Jadi, dia benar-benar mau kenalan,” ujar Sohwa Halilintar.

 

 

(Hafidah/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Dua Ekor Kambing di Desa Tundagan Kuningan Diterkam Macan Tutul
Dua Ekor Kambing di Desa Tundagan Kuningan Diterkam Macan Tutul
Aksi bela palestina-1
Puluhan Ribu Warga Jabar Gelar Aksi Bela Palestina di Bandung
Aksi bela palestina
Aksi Bela Palestina Digelar Depan Kedubes AS
Seorang WNI Terluka pada Festival Songkran Thailand
Seorang WNI Terluka pada Festival Songkran Thailand
DT09
DT09 Luncurkan Album Baru, Tonjolkan Tema Sosial Meski Enggan Meninggalkan DNA-nya
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot

5

Link Live Streaming Barcelona vs Celta Vigo Selain Yalla Shoot
Headline
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025
banjir bandang sukabumi-1
Banjir Bandang Terjang Sukabumi, Satu Orang Tewas
marc marquez
Pindah ke Ducati, Marc Marquez Ungkap Rahasia Besar di Honda

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.