Ngaku Sudah 23 Tahun Tinggal di Indonesia, Pengungsi Rohingya Minta KTP

ROHINGYA KTP
Ilustrasi (iStock)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Seorang pria berinisial NI mengaku sebagai penggungsi Rohingya dan telah menetap di Indonesia selama 23 Tahun.

Pengakuan NI itu sontak viral di media sosial. Dalam unggahan akun X @sosmedkeras, pria itu sempat mendatangi Kantor Dukcapil Makassar.

Tah hanya itu, NI juga ikut membawa anggota keluarganya dengan harapan bisa memiliki KTP dan menjadi WNI.

BACA JUGA: Bahas Nasib Pengungsi Rohingya, Menlu Retno Temui UNHCR

“Sudah tahun 91 sampai sekarang saya ditangani UNHCR. Tapi, saya minta tolong dari pemerintah sini, tolonglah puluhan tahun saya sudah tinggal di sini, harus saya minta warga negara (Indonesia),” ujar NI.

Namun, Dukcapil Makassar tidak bisa mengeluarkan KTP untuk NI beserta keluarganya, lantaran merupakan pengungsi Rohingya tidak memiliki Izin Tinggal Terbatas (ITAS) dan Kartu Izin Tinggal Tetap (KITAP).

Ni juga menceritakan, bahwa dirinya telah tinggal di Indonesia sejak tahun 2000 dan di Kota Makassar sedari tahun 2013. Akan tetapi, ia mengaku sulit selama hidup di tanah air, karena tak memiliki dokumen resmi. Selain itu, mencari negara ketiga pun sulit dilakukan.

Ia berharap kepada pemerintah Makassar, agar bisa resmi mengurus proses ekstradisi ke negara ketiga.

Di sisi lain, Kepala Bidang Pelayanan Pendaftaran Penduduk Dinas dan Catatan Sipil Kota Makassar, Mely Zumbriani menyatakan, pihaknya tak akan mengeluarkan dokumen apapun bagi warga negara asing yang tak memiliki KITAS.

BACA JUGA: Polemik Pengungsi Rohingya di RI, Jokowi: Sementara Kita Tampung!

“Mereka datang ke Indonesia mencari suaka, jadi untuk pengambilan dokumen kependudukan, kami tidak bisa memberikan surat keterangan apa-apa,” jelasnya.

(Saepul/Masnur)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Patung terbesar di Bali
Menikmati Kuliner Beranda Resto, Tempat Makan Dekat Patung GWK
Puncak Sikunir
Daftar Kuliner dan Wisata Alam Lain Sekitar Puncak Sikunir
Wisata Burj Al Arab
Jelajahi 5 Wisata Sekitar Burj Al Arab yang Megah
SMA swasta terbaik di Bandung
Daftar SMA Swasta Terbaik di Bandung Berdasarkan Nilai UTBK
Barbie Kumalasari Alami Musibah
Barbie Kumalasari Alami Musibah, Berlian Raib Suami Ikut Hilang
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0
Headline
Duel Venezuela Vs Kanada di Copa America 2024
Duel Venezuela Vs Kanada di Copa America 2024, Adu Kekuatan dan Skill Pemain
Hasil Akhir Spanyol vs Jerman
Hasil Akhir Spanyol vs Jerman: Laga Panas Berakhir 2-1, La Furia Roja ke Semi Final Euro 2024
Kiper Argentina Emiliano Martinez
Emiliano Martinez Tampil Luar Biasa, Argentina Tembus Semifinal Copa America 2024
Kenaikan UKT
Megawati Sorot UKT Mahal, Kurangi Bansos!