9 Harga HP Redmi Mulai dari 1 Jutaan di 2024, Spek Oke!

Harga Redmi
Ilustrasi (pinterest)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Xiaomi, melalui brand Redmi, konsisten merilis model dan harga terbaru guna memenuhi kebutuhan konsumen dari berbagai segmen. Bagi yang sudah menerima gaji atau bahkan yang akan segera mendapatkannya, dan tengah berencana untuk mengganti ponsel, Redmi menawarkan beragam pilihan yang dapat disesuaikan dengan berbagai kondisi kantong.

Mengutip dari web resmi mi.co.id, Teropongmedia akan memberikan price list harga handphone di mulai dari Rp 1 Jutaan

Daftar Harga HP Redmi Terbaru

Untuk memberikan gambaran yang lebih jelas, berikut daftar harga HP Redmi terbaru yang langsung dari situs resmi mereka:

  1. Redmi 12 – Mulai dari Rp1.899.000
  2. Redmi 12C – Mulai dari Rp1.049.000
  3. Redmi 13C – Mulai dari Rp1.499.000
  4. Redmi A2 – Mulai dari Rp849.000
  5. Redmi Note 12 – Mulai dari Rp2.299.000
  6. Redmi Note 12 Pro – Mulai dari Rp3.199.000
  7. Redmi Note 11 – Mulai dari Rp2.599.000
  8. Redmi A1 – Mulai dari Rp1.149.000
  9. Xiaomi 13T – Mulai dari Rp6.499.000

 

Redmi merupakan sub-brand dari Xiaomi, sebuah perusahaan elektronik yang berbasis di Tiongkok. Pengumuman pertama kali tentang Redmi dibuat pada Juli 2013, dan pada 10 Januari 2019, Redmi resmi menjadi sub-brand yang independen. Ponsel Redmi beroperasi menggunakan sistem operasi Android dengan basis MIUI.

Sebelumnya, seri ini terkenal dengan nama HongMi. Beberapa model yang termasuk dalam seri ini antara lain Redmi, Redmi 1S, Redmi Note, dan Redmi 2, serta Redmi 2 Prime, Redmi Note 2 dan Redmi Note 3.

BACA JUGA : Rilis Global, Ini Deretan Fitur Unggulan Redmi Buds 5 Series

Produk-produk Redmi telah terpasarkan di berbagai negara seperti Tiongkok, Hong Kong, Taiwan, Singapura, India, Malaysia dan Indonesia.

Salah satu perbedaan utama antara ponsel Xiaomi standar dan Redmi adalah bahwa Redmi memiliki komponen yang lebih ekonomis dan lebih terjangkau bagi konsumen. Namun, baik Redmi 1S maupun Redmi Note menggunakan chipset Snapdragon seri 400 yang berada di kelas menengah.

Dengan beragam pilihan yang Redmi tawarkan, konsumen memiliki fleksibilitas untuk memilih HP yang sesuai dengan kebutuhan dan anggaran mereka. Semoga bermanfaat!

 

 

(Hafidah/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
drone mahasiswa ujian
Cara Unik Dosen Awasi Ujian Mahasiswa dengan Drone, yang Curang Ketar-ketir!
yuke dewa 19
Anak Kecil Tergeletak di Jalan, Diduga Tertabrak Yuke Dewa 19
hati-hati kedai jus
Cuma Ditegur 'Hati-hati' oleh Penjaga Kedai Jus, Emak-Emak Ini Malah Curiga Radikalisme!
anggaran pilkada KPU Karawang
Anggaran Pilkada KPU Karawang Rp1,19 Miliar Tak Terpakai, Ini yang Dilakukan
asn hilang di merbabu
Menhut Sampaikan Duka Pada ASN yang Meninggal di Merbabu
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025

2

Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Selain Yalla Shoot

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Link Live Streaming Chelsea vs Everton Selain Yalla Shoot

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Manchester United
Link Live Streaming Bournemouth vs Manchester United di Liga Inggris, Selain Yalla Shoot
Tim SAR Gabungan Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Wilayah Cianjur
Tim SAR Gabungan Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Wilayah Cianjur
Manchester City
Link Live Streaming Nottingham Forest vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.