4 Rekomendasi Film dan Serial Terbaru Netflix Februari 2024

4 Rekomendasi Film dan Serial Terbaru Netflix
Avatar: The Last Airbender (Tangkapan Layar Instagram @entertainmentweekly)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Tentunya anda yang sudah terbiasa tahu, Netflix menyiapkan puluhan film dan serial terbaru yang akan tayang di sepanjang Februari 2024.

Termasuk bagi pecinta drama Korea A Killer Paradox, serial Indonesia Komedi Kacau dari Raditya Dika, hingga live action Avatar: The Last Airbender.

Ada juga tayangan romantis, mendebarkan, laga, dan dokumenter, salah satunya tentang Albert Einstein.

BACA JUGA: Petualangan Anak Penangkap Hantu, Seru jadi Tontonan Keluarga

Berikut daftar 5 Rekomendasi film dan serial terbaru Netflix bulan ini:

1. A Killer Paradox (9 Februari)

Saat suatu pembunuhan tak disengaja memunculkan pembunuhan serupa lainnya, mahasiswa biasa ini terjebak dalam aksi kucing-kucingan tanpa henti dengan detektif yang lihai.

2. Avatar: The Last Airbender (22 Februari)

Air. Bumi. Api. Udara. Dahulu kala keempat negara tersebut hidup bersama secara harmonis hingga semuanya berubah. Adaptasi live action dari kisah Aang.

3. One Day (8 Februari)

Setelah menghabiskan malam kelulusan bersama-sama, Emma dan Dexter berpisah—tetapi kehidupan mereka tetap saling terkait. Berdasarkan novel karya David Nicholls.

4. Love is Blind: Season 6 (14 Februari)

Para lajang di Charlotte memulai pencarian cinta mereka dengan memasuki kelompok dan menjalani perjalanan romansa serta penemuan diri selama empat minggu.

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
masjid agung keraton kasepuhan cirebon
Menelusuri Jejak Ratu Ayu Pakungwati, Cikal Bakal Perkembangan Kesultanan Cirebon
adas motor honda
Honda Kembangkan ADAS Motor, Pertama Ada di Roda Dua?
Dafit Ody
Dari Kediri ke Jepang: Perjalanan Dafit Ody Mengukir Prestasi di Dunia Robotika
Pasir Padaimut Gunung Manglayang - Instagram Deni Sugandi
Pasir Padaimut Digunduli, Jadi Biang Banjir Bandang di Bandung Timur
Biskita Kota Bogor
Biskita Kota Bogor Mulai Beroperasi Kembali 8 April 2025
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Real Madrid vs Valencia Selain Yalla Shoot

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Link Live Streaming Barcelona vs Real Betis Selain Yalla Shoot

5

Jurnalis Media Online Tewas di Hotel Jakbar, Diduga Korban Pembunuhan
Headline
Wisatawan tewas tenggelam di kolam renang otel Turtagangga, Cipanas, Garut.
Wisatawan Tewas Tenggelam di Kolam Renang Tirtagangga Garut, Saksi: Tidak Ada Pertolongan dari Tim Hotel
Maling rumah
Pria diduga Maling Masuk Rumah Ditinggal Mudik, Netizen: Selamat anda Terkenal
Manchester United
Link Live Streaming Manchester United vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Prabowo Malaysia
Prabowo Segera Bertolak ke Malaysia Temui PM Anwar, soal Tarif Resiprokal AS?

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.