Virgoun Menyebut Perasaannya Pada Sang Istri Saat Ini Berubah

Virgoun
(Web)

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Setelah adanya kabar perselingkuhan Virgoun yang dibuka oleh istrinya yaitu Inara Rusli. Saat ini sang vokalis memberikan klarifikasi terkait dengan kabar tersebut. Suami Inara mengatakan jika klarifikasi tersebut merupakan bentuk dari pertanggung jawabannya terhadap ketiga anaknya.

Pelantun lagu Surat Cinta Untuk Starla tersebut mengaku salah, khilaf dan tidak membenarkan apa yang dia lakukan. Tidak lupa jika dia juga menyampaikan permohonan maafnya pada pihak yang ikut terseret dan juga tertuduh dalam isu tersebut.

Pernyataan Virgoun

Begini kata Virgoun “Untuk isu masalah lagu, masalah yang paling utama adalah mengenai lagu Bukti, yang memang saya ciptakan untuk istri saya, ibu dari anak-anak saya yang bisa saya katakan adalah semua karya yang saya ciptakan adalah karya yang jujur” melansir, Pikiran Rakyat.

Dia juga menerangkan jika lagu Bukti dia ciptakan berdasarkan dengan apa yang dia rasakan saat menulis lagu tersebut. Vokalis yang berusia 36 tahun tersebut mengisyaratkan bahwa rasa cintanya pada istrinya telah berubah.

Berikut pernyataan suami Inara “Jika dengan berjalannya waktu rasa itu berubah, tidak serta-merta lagu tersebut menjadi sebuah kebohongan. Mengapa rasa itu berubah? Alasan yang membuat rasa itu berubah biar saya saja yang tahu dan tidak perlu dia ungkapkan pada semua orang”

Dia juga menegaskan bahwa perasaan saynag pada istrinya memang benar-benar pernah ada. Tidak hanya itu saja, dia juga menyesal karena dia tidak jujur pada perasaanya dan memilih melarikan diri. Lalu, dia meminta maaf pada anak-anaknya.

Virgoun menyatakan pada akun YouTubenya “Kejadian ini sama sekali tidak berarti membuat semua karya-karya yang saya tulis untuk anak-anak saya menjadi sebuah kebohongan, menjadi omong kosong belaka” pada Sabtu, 29 April 2023, melansir Pikiran Rakyat. 

Alasan Mempertahankan Rumah Tangga

Dia juga menerangkan, ketiga anaknya juga merupakan alasan dia mempertahankan rumah tangganya saat ini. Suami Inara tersebut meminta maaf pada manajemen, teman, kru, band, dan anak-anaknya.

Suami Inara juga mengatakan “Dan yang paling utaa adalah untuk anak-anak saya. Saya mohon maaf yang sebesar-besarnya pada Starla, Terang, dan Faithlee. Saya ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya keada teman-teman yang masih percaya dan support sama saya”.

Dia juga mengaku ingin melanjutkan baktinya pada sang ibunda dan kakanya yang sudah berjuang membesarkannya. Harapnya dia bisa memperbaiki kesalahan dan diberi kesempatan untuk menjadi manusia yang lebih baik lagi.

BACA JUGA: Virgoun Ngaku Khilaf, Pengacaranya Blak-blakan Urus Gugatan Cerai!

(Kaje)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Rak Menjaga Buku
Inilah Alasan Kenapa Kamu Harus Punya Rak Buku!
Risiko suntik testosteron
Apakah Suntik Testosteron Memiliki Risiko Tinggi?
Liburan Akhir Tahun
Dave Hendrik Liburan Akhir Tahun di Korea Selatan
Hidangan khas natal
5 Hidangan Khas Natal di Indonesia, Mana Favoritmu?
Ekspor Gula Aren
LPEI Dorong Ekspor Gula Aren Banten Lewat Program Desa Devisa
Berita Lainnya

1

Anggota Komisi 2 DPRD Jabar Imbau Masyarakat Aware Terhadap Konsumsi Makanan dengan Kadar Gula Tinggi

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Gunung Mas Group (GMG) dan LKP Bina Ilmu Gelar Pelatihan Operator Dump Truck ke-2 yang Didukung Disnakertrans Malut

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

25 Link Download Kartu Ucapan Natal dan Tahun Baru 2024, Bisa Langsung Digunakan
Headline
Material Longsor Menutup Jalan Cigaru
Material Longsor Menutup Jalan Cigaru, Akses Warga Kiara Dua - Bagbagan Sukabumi Terisolir
Remisi Khusus Natal 2024
15.807 Narapidana Terima Remisi Khusus Natal 2024
Kajari Kediri Lepaskan Tembakan Saat Dibuntuti OTK
Kajari Kediri Lepaskan Tembakan Saat Dibuntuti OTK, Begini Kronologinya
Empat Desa di Mamuju Terisolir Tertutup Material Longsor
Empat Desa di Mamuju Terisolir Tertutup Material Longsor

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.