Viral Maling Pas Adzan Shubuh, Netizen: Hukumnya Apa?

MALING ADZAN SHUBUH
Foto (Instagram/@bekasi.terkini)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Terekam aksi maling yang waktunya bertepatan dengan berkumandangnya adzan zubuh.

Sang maling tampak menjarah satu unit mobil pickup Suzuki Carry di Perumahan Duren Jaya, Jalan Candi Mendut Blok B RT 06 RW 11, Duren Jaya, Bekasi Timur, Kota Bekasi.

Video aksi maling pas adzan subuh itupun kemudian viral di media sosial. Rupanya ketepatan waktu antara perbuatan dosa dengan panggilan sang Ilahi untuk shalat itu cukup menarik perhatian warganet.

Aksi kriminal tersebut diunggah oleh akun Instagram @bekasi.terkini. Kejadian itu terjadi pukul 04.11 WIB, bertepatan dengan azan subuh.

Pelaku hanya membutuhkan beberapa saat untuk membawa kabur mobil tersebut. Dia membawa mobil berplat nomor  T 8911 DT itu, seiring dengan menggemanya adzan subuh.

BACA JUGA: Viral! 2 Bule Bikin Onar, Diduga Ogah Bayar Perawatan di Nail Art Studio Bali

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Bekasi Terkini (@bekasi.terkini)

Pelaku dalam menjalani aksinya diduga telah lihai melakukan pencurian kendaraan. Tak menyentuh tiga menit, mobil itu dibawa oleh maling itu.

Sontak, video maling yang bernarasikan bertepatan dengan waktu adzan shubuh itu ramai dikomentari oleh netizen.

“Buset Bekasi, Bekasi, ada-ada bae. Padahal udah mau pagi,” tulis salah satu netizen.

Pak ustad.. hukumnya bagi orang yang nyolong pas azan subuh apa tad?,” tanya netizen lain

Bekasi Mulu, Bekasi terus, Bekasi lagi,”  timpal netizen lagi.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
LeBron James Lakers
Lakers di NBA Torehkan Sejarah Baru, LeBron James Tandem dengan Sang Anak
Prancis vs Belgia 16 Besar EURO 2024
Pratinjau Prancis vs Belgia 1 Juli 16 Besar EURO 2024: Prediksi Line Up dan Head to Head
Detik-Detik Mengerikan Pembunuhan Mutilasi di Garu-Cover
Detik-Detik Mengerikan Pembunuhan Mutilasi di Garut: Korban dalam Kondisi Terikat
joe biden debat pilpres amerika serikat
Penampilan Biden di Debat Pilpres Panen Kritik
Kuliner Pantai Karang Bolong Kebumen
Yuk, Intip Kuliner Unik di Pantai Karang Bolong Kebumen
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

4

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
data polri kena hack
Data Polri Kena Hack, Beredar di Dark Web!
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie di Asia Junior Championship 2024
Korban Tanah Longsor Blitar
Pencarian 6 Jam, 2 Korban Tanah Longsor Blitar Ditemukan Tewas
Spanyol Semifinal EURO 2024
Hancurkan Georgia 4-1, Spanyol Bertemu Jerman di Perempat Final EURO 2024