VIRAL! 2 Pemuda Kepergok Maling Tabung Gas Dibuat Panik Emak-emak

maling gas
foto tangkap layar (Instagram/@fakta.indo)

Bagikan

PEKANBARU, TM.ID: Video rekaman CCTV dua pemuda maling tabung gas terpergok emak-emak terjadi di Pekanbaru, Provinsi Riau, viral di media sosial.

Melihat dalam unggahan video @fakta.indo, terlihat dua pemuda yang sama-sama menggunakan topi  saling menggondol tabung gas kecil dan besar.

“Kepergok Emak-emak, maling tabung gas gagal beraksi tinggalkan barang curiannya,” tulis akun tersebut.

BACA JUGA: Viral! Maling Obesitas Kejar-kejaran Sama Polisi, Netizen: Kocak

Namun, aksi maling kedua pemuda itu digagalkan oleh emak-emak, yang sadar gas tabungnya sedang dicuri.

Salah satu maling ketika ditanya oleh penghuni rumah tersebut berdalih ingin mengisi gas.

“Mau di isi kak,” ucap salah satu maling dalam video itu.

Tetapi tak percaya, sehingga kedua emak-emak keluar rumah dan meneriaki maling pada kedua pemuda itu.

“Maling-maling!!!!,” teriakan emak-emak dalam video itu.

Kedua maling itu pun panik, ketar-ketir tak kuasa sampai membantingkan barang curiannya ketika diteriaki.

Unggahan video aksi gagal maling ini, sontak dibanjiri komentar beragam dari netizen, yang mengundang decak tawa.

“Mau di isi kak, maling sopan amat. Lu asik bang, “tulis salah satu netizen.

“Positif thinking mungkin mau di isi ulang gasnya,” sambung netizen lain.

“Harusnya kasih sound subway surf,” timpal netizen lagi.

 

 

(Saepul/Usamah)

 

 

 

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
WhatsApp Image 2025-01-27 at 11.11
Pj Wali Kota Bandung Ajak Generasi Muda Kenali dan Mainkan Gim Lokal
Penembakan WNI di Malaysia
Penembakan WNI di Malaysia, Legislator: Penjelasan APMM Sangat Diragukan!
Penembakan WNI di Selangor
DPR RI Kecam Keras Penembakan WNI oleh Otoritas Maritim Malaysia
makan bergizi gratis-13
Dapat Modal Hingga Rp500 Juta, Ini Syarat UMKM Mitra Makan Bergizi Gratis
makan bergizi gratis-12
Buntut Kritik Siswa, Deddy Corbuzier Terancam Hukuman Disiplin Militer
Berita Lainnya

1

Ingat! ASN Minta Pindah Sebelum 10 Tahun Akan Dianggap Mengundurkan Diri

2

Kesulitan Akses SATUSEHAT Mobile, Cek Aplikasi Versi Terbaru!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

P2MI: Penembakan WNI di Malaysia Tindakan Berlebihan
Headline
Barcelona Berhasil Tekuk Valenvia 7-1 di Camp Nou
Telak, Barcelona Berhasil Tekuk Valencia 7-1 di Camp Nou
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 27 Januari 2025
Proliga 2025 Pertamina Enduro Sapu Dua Kemenangan
Hasil Proliga 2025: Kandaskan Livin Mandiri, Pertamina Enduro Sapu Dua Kemenangan
AC Milan Tekuk Parma 3-2 di Kandang
AC Milan Tekuk Parma 3-2 di Kandang, Dua Gol Menit Akhir jadi Penentu

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.