Tren Cek Khodam Online dengan Vercel App

Vercel App
(Tangkap layar dok.Vercel)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Tren link cek khodam online menjadi viral di berbagai platform media sosial seperti TikTok, Instagram, dan Facebook. Salah satu cara cek khodam yang sedang populer adalah melalui Google secara gratis, menggunakan khodam Vercel App.

Seorang pengguna TikTok mengklaim bisa menembak khodam hanya dengan membaca nama seseorang melalui live streaming TikTok. Para penonton dapat menuliskan nama mereka untuk ditebak khodam yang menemaninya.

Peringatan dan Fakta

  • Link cek khodam yang viral ini sebaiknya dianggap sebagai hiburan semata.
  • Arti khodam berasal dari bahasa Arab yang berarti ‘pembantu’ atau ‘penjaga’.
  • Ramalan seperti cek khodam dilarang dalam agama dan tidak boleh melibatkan timbal balik harta.

Cara Mengakses Cek Khodam Online

  • Kunjungi situs cek khodam online by khodamku melalui https://khodam.vercel.app/ di desktop atau handphone.
  • Masukkan nama lengkap pada kolom yang tersedia.
  • Klik “Cek” untuk memproses nama.
  • Laman akan menampilkan nama khodam yang miliki. Juga dapat mencoba nama lain atau membagikan hasil ke media sosial.

Jenis Nama Khodam yang Lucu

  • Buaya Sunda
  • Belut Jawa
  • Anjing Birahi
  • Kambing Sumatera
  • Ayam Warna-warni
  • Harimau Pemarah
  • Kulit Pisang
  • Seblak Makaroni
  • Kambing Birahi
  • Gibran

BACA JUGA : 5 Cara Cek Khodam Online Gratis, dari Cupid Meter Sampai Live Tiktok!

Dalam konteks link cek khodam online ini, penting untuk tahu bahwa hal ini hanyalah hiburan dan tidak boleh jadikan sebagai kebenaran.

Sebaiknya tetap bijak dalam menanggapi tren dan informasi yang viral di media sosial.

 

 

(Hafidah Rismayanti/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Suar Mahasiswa Awards 2025
Suar Mahasiswa Awards 2025: Berkarya Lewat Foto Jurnalistik, Tips dan Trik Tangkap Momen
Chery lepas
Chery Kenalkan Merek Lepas, Ada Kaitan dengan Indonesia?
BPBD Dorong Masyarakat Fungsikan Kembali Kentongan
BPBD Dorong Masyarakat Fungsikan Kembali Kentongan
Program DAKOCAN
Program DAKOCAN Pemkab Cirebon, 420 Ribu KIA Telah Dicetak
Pelaku penipuan online
Sindikat Penipuan Online di Sidrap Terbongkar, 40 Pelaku Ditangkap Kodam XIV/Hasanuddin
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.