Tips Membersihkan Pisau Setelah Memotong Daging!

Membersihkan pisau setelah memotong daging
(Freepik)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Pisau yang tajam sangat membantu dalam memotong daging. Namun, setelah digunakan untuk memotong daging mentah, sangat penting untuk membersihkan pisau dengan benar agar tetap tajam dan dapur tetap aman. Daging mentah mengandung bakteri seperti E. coli, Salmonella, dan Yersinia yang dapat menyebabkan penyakit.

Jika tidak membersihkan pisau setelah memotong daging mentah, bakteri ini bisa berpindah ke makanan dan permukaan lain di dapur. Nantinya akan menyebabkan keracunan makanan. Dengan membersihkan pisau setelah memotong daging mentah, kamu bisa melindungi diri sendiri dan keluarga dari risiko penyakit.

Cara Membersihkan Pisau Setelah Memotong Daging Mentah

Mencuci Pisau dengan Air Sabun Panas

Bersihkan pisau segera setelah selesai kita gunakan dengan air sabun panas. Jangan biarkan sisa makanan mengering pada pisau, karena akan lebih sulit hilang dan dapat menumpulkan bilahnya.

  • Bilas pisau di bawah air mengalir untuk menghilangkan sisa-sisa daging mentah.
  • Gunakan spons atau kain yang telah diberi sabun cuci piring, gosok seluruh permukaan pisau dengan hati-hati.
  • Pastikan untuk membilas sabun sepenuhnya dari pisau dengan air mengalir.
  • Segera keringkan pisau dengan kain bersih untuk mencegah karat.

BACA JUGA: Cara Ampuh Membersihkan Pisau Berkarat

Sanitasi Pisau

Sanitasi pisau penting untuk membunuh bakteri yang mungkin tersisa setelah pencucian. Ada dua metode yang bisa digunakan: panas lembap dan bahan kimia.

Sanitasi dengan Panas Lembap

  • Rendam pisau dalam air mendidih selama 10 menit.
  • Hanya lakukan ini pada pisau baja tahan karat satu bagian dengan gagang baja.

Sanitasi dengan Bahan Kimia

  • Siapkan larutan 1 sendok makan pemutih tanpa pewangi untuk setiap 3 liter air hangat (tidak panas).
  • Rendam pisau ke dalam larutan selama 60 detik.
  • Bilas pisau dengan air mengalir setelah perendaman.

Terima kasih telah membaca artikel ini, semoga bisa membantumu!

 

(Kaje/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
CHERY HIMLA
Triton-Hilux Jangan Lari, Chery Punya Himla untuk Bentrok di Pasar Double Cabin!
ASN hilang di merbabu
ASN Temanggung yang Hilang di Merbabu Ditemukan Meninggal
Suap pemilihan ketua DPD
KPK Dalami Kasus Dugaan Suap Pemilihan Ketua DPD
jokowi hadiri pemakaman paus
Jokowi Diutus Prabowo Hadiri Pemakaman Paus, Kok Bisa?
Tekan Konsumsi BBM, Pemerintah Targetkan Produksi 9 Juta Motor Listrik
Tekan Konsumsi BBM, Pemerintah Targetkan Produksi 9 Juta Motor Listrik
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Pemain yang Diincar dalam Tim Prabowo
Headline
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.