Tips Alami Menghilangkan Kutu Pada Beras

Penulis: Anisa

menghilangkan kutu beras
(web)

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Apabila tempat penyimpanan berasmu ada kutu maka kamu jangan khawatir. Ada berbagai cara yang bisa kamu lakukan untuk menghilangkan kutu pada beras tersebut. Caranya sangat mudah, kamu hanya perlu menggunakan bahan alami.

Jika kamu penasaran, kami akan memberi tahumu bagaimana cara menghilangkan kutu beras. Berikut cara yang bisa kamu lakukan. Ikuti dengan baik tips dari kami ya!

Tips Menghilangkan Kutu Beras

Untuk menjawab rasa penasaran kamu, simak pembahasannya dalam artikel ini ya!

1. Menjemurnya

menghilangkan kutu beras
(web)

Tips menghilangkan kutu beras yang pertama adalah dengan menjemurnya di bawah terik sinar matahari. Karena kutu pada beras tidak menyukai suhu panas. Sehingga mereka akan menghindar dari cahaya matahari dalam waktu lama. Kamu bisa meletakkannya di ruangan terbuka. Kemudian, kamu bisa menjemurnya selama beberapa jam untuk membiarkan kutu tersebut pergi.

2. Menutup dengan Kain Basah

menghilangkan kutu beras
(web)

Tips menghilangkan kutu beras berikutnya adalah dengan menutupnya menggunakan kain basah. Karena kutu tidak menyukai tempat yang lembap dan basah. Kamu bisa menutup beras tersebut dengan kain basah selama 30 menit sampai kutu menempel pada kain.

3. Memakai Kotak Korek Api

menghilangkan kutu beras
(Web)

Ternyata dengan menggunakan kotak korek api kamu bisa menghilangkan kutu beras dengan efektif. Biasanya terdapat belerang pada korek api, aroma tersebut tidak disukai oleh kutu beras. Kamu bisa meletakkan satu korek api di sekitar beras agar kutu tersebut keluar sendiri dari tempat beras.

4. Menggunakan Daun Jeruk Nipis

menghilangkan kutu beras
(web)

Daun jeruk nipis mempunyai aroma yang menyengat dan tidak disukai kutu beras. Kamu bisa menggunakan daun jeruk nipis untuk mengusir kutu pada beras. Caranya kamu cukup meletakkan daun tersebut di tempat penyimpanan beras. Kemudian kamu harus menunggunya beberapa jam agar kutu tersebut pergi.

5. Menggunakan Kayu Manis

menghilangkan kutu beras
(web)

Kayu manis mempunyai aroma yang sangat khas dan ampuh untuk mengusir kutu pada beras. Caranya, kamu cukup mengambil beberapa kulit dari kayu manis. Kemudian, kamu bisa memasukkannya ke tempat penyimpanan beras. Lalu, kamu bisa membiarkannya selama beberapa jam sampai kutu tersebut keluar dari beras.

Itulah cara mengusir kutu pada beras yang bisa kamu lakukan dengan alami. Kamu tidak perlu khawatir lagi untuk mengatasinya!

BACA JUGA: Cara Mengatasi Bau Kaki Dengan Cepat!

(kaje)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Cek, Harga Emas Antam Kamis 15 Mei 2025 Merosot Parah
Cek, Harga Emas Antam Kamis 15 Mei 2025 Merosot Parah
Manchester United
Final Liga Europa 2025: Empat Bek Manchester United Masih Diragukan Tampil
Kenaikan Harga Tiket Pertandingan Persib Bandung versus Persis Solo
Kenaikan Harga Tiket Pertandingan Persib Bandung versus Persis Solo
Perayaan Gelar Juara Sudah Terasa Sebelum Angkat Piala, Begini Respons Dedi Kusnandar
Perayaan Gelar Juara Sudah Terasa Sebelum Angkat Piala, Begini Respons Dedi Kusnandar
Chelsea
Chelsea Belum Menyerah, Siap Tikung MU untuk Rekrut Liam Delap
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Strategi Bisnis “Purple Cow/ Sapi Ungu”

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Link Live Streaming AC Milan vs Bologna Final Coppa Italia 2024/25 Selain Yalla Shoot

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Hujan Deras, Longsor Terjang Sejumlah Desa di Bandung Barat
Hujan Deras, Longsor Terjang Sejumlah Desa di Bandung Barat
Resmi Tinggalkan Madrid, Ancelotti Siap Pimpin Timnas Brasil
Resmi Tinggalkan Madrid, Ancelotti Siap Pimpin Timnas Brasil
atlet bola basket berkewarganegaraan Amerika Serikat berinisial JDS.
Atlet Basket WNA Amerika Diringkus Polisi, Selundupkan Permen Ganja
AC Milan
Taklukkan AC Milan 1-0, Bologna Juarai Coppa Italia 2024/2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.