Telaga Warna Puncak Wisata Bogor yang Terapit Bukit 1.400 Mdpl

Telaga Warna Puncak
Telaga Warna Puncak. (dok.gmaps)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Salah satu tempat wisata di Bogor yang populer ialah Telaga Warna Puncak.  Tempat ini menawarkan keindahan pemandangan alam dari ketinggian dengan beragam aktivitas yang menarik.

Wisata ini terapit oleh bukit dengan ketinggian 1.400 mdpl. Tidak hanya itu, Anda dapat memanjakan mata Anda dengan air jernih yang tersedia pada wisata ini. Anda juga akan merasakan suasan sejuk dan segar.

Harga Tiket Masuk

Harga tiket masuk Telaga Warna Puncak sangat terjangkau, mulai dari Rp15.000 hingga Rp25.000 per orang.

Jam operasional wisata ini adalah dari pukul 08.00 WIB hingga 17.00 WIB.

Lokasi dan Fasilitas

Lokasi wisata ini dapat diakses melalui pos tiket wisata yang berada di Cisarua, Puncak, Bogor. Jika kesulitan menemukan lokasi ini, Anda dapat menggunakan gmaps untuk lebih pasti dan jelas.

Fasilitasnya yang tersedia, yaitu:

  • Parkir
  • Musala
  • Toilet
  • Rumah makan
  • Menara pengamatan

Daya Tarik

  • Wisata ini menawarkan berbagai daya tarik, seperti:
  • Pemandangan alam yang indah dan sejuk.
  • Beragam aktivitas wisata, seperti menyewa perahu untuk berkeliling telaga.
  • Berinteraksi dengan beberapa fauna jinak, seperti kera, lutung, dan fauna lainnya.
  • Menikmati aneka macam flora dan bermain di area outbound.
  • Berburu kuliner dan hunting foto.

Tips

Banyak aktivitas menarik yang dapat dilakukan di telaga Warna ini, seperti berkeliling telaga dengan perahu, berinteraksi dengan fauna, dan bermain di area outbound.

BACA JUGA: Destinasi Wisata Instagramable di Puncak Bogor yang Wajib Dikunjungi

Tidak jauh dari lokasi telaga Warna, masih ada beberapa tempat wisata dekat yang dapat dikunjungi, seperti Kebun Raya Cibodas, Taman Bunga Nusantara, Air Terjun Cibeureum, Bukit Gantole, dan Curug Ciherang.

Menikmati beragam aktivitas serta pemandangan alam yang indah dengan harga yang ramah di kantong, menjadikan Telaga warna puncak pilihan yang tepat hanya untuk sekedar melepas penat.

 

(Virdiya/)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Penting Label BPA Free
Penting Mengetahui Label BPA Free pada Produk Plastik
Menyimpan Foto di Google Drive
Cara Simpan Foto di Google Drive untuk Atasi Memori Penuh di Handphone
Bahaya Bisphenol A
Bahaya Bisphenol A (BPA) dalam Plastik, Bisa Bikin Mandul!
Kecepatan Internet Status Bar HP Xiaomi
Cara Menampilkan Kecepatan Internet di Status Bar HP Xiaomi
Kebakaran Kutub Utara
Kebakaran Terjadi Dekat Kutub Utara, Kiamat Makin Dekat?
Berita Lainnya

1

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Argentina Tanpa Lionel Messi Hadapi Ekuador
Argentina Tanpa Lionel Messi Hadapi Ekuador di Copa America 2024
kekayaan elon musk
Kekayaan Elon Musk Bertambah Rp 163 T dalam Semalam, Tesla Berdarah-darah
la nina indonesia
La Nina Landa Indonesia Saat Musim Kemarau, 2 Provinsi Siaga I Kekeringan!
pdns dirjen aptika kominfo
Masalah PDNS Belum Tuntas, Dirjen Aptika Kominfo Mundur