Shin Tae-yong Miliki Hyundai Palisade, Berapa Pajak yang Harus Dibayarkan?

shin tae-yong hyundai palisade
(Instagram/@shintaeyong7777

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Dari sisi lain Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, dikenal memiliki selera cukup tingi dalam dunia otomotif, yang memiliki mobil kekar seperti Hyundai Palisade.

Pelatih berkebangsaan Korea Selatan itu, memiliki SUV kokoh Hyundai Palisade untuk menemani aktivitasnya di Indonesia. Bagi yang ingin merasakan sensasi serupa dengan mobil andalannya, perlu memperhitungkan besaran pajak tahunan yang harus dibayarkan.

Pajak Shin Tae-yong untuk Hyundai Palisade

fitur hyundai Palisade
Ilustrasi (Hyundai)

Menelusuri situs Samsat Jakarta, Mobil gagah ini tersedia dalam tiga varian, yaitu Prime dengan harga Rp 904 juta, Signature seharga Rp 1.044.500.000, dan Signature AWD dengan harga Rp 1.181.000.000. Sebelum memutuskan untuk memiliki mobil seperti yang dimiliki oleh Shin Tae-yong, penting untuk menyiapkan anggaran tahunan untuk pembayaran pajak.

BACA JUGA: Hyundai Palisade Tambah Fitur Baru, Harga Berubah?

Berdasarkan informasi dari Samsat Jakarta, Hyundai Palisade tahun 2022 tipe All Wheel Drive (AWD) dikenakan Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) sebesar Rp 11.151.000 dan SWDKLLJ sebesar Rp 143 ribu, sehingga total pajak yang harus dibayarkan mencapai Rp 11.294.000. Besaran pajak tersebut kemungkinan akan mengalami penurunan setiap tahunnya seiring dengan berkurangnya nilai jual kendaraan bermotor (NJKB).

Untuk varian yang bukan AWD dengan produksi tahun yang sama, PKB Pokok yang harus dibayarkan sebesar Rp 9.975.000 dan SWDKLLJ sebesar Rp 143 ribu. Jadi, total pajak yang perlu dibayarkan adalah Rp 10.118.000.

Hyundai Palisade masih mengandalkan mesin R. 2.2 L CRDI inline 4 cylinder diesel dengan e-VGT yang dilengkapi dengan transmisi otomatis 8-percepatan. Mesin ini mampu menghasilkan tenaga hingga 200 PS/3.800 rpm dengan torsi maksimum mencapai 440 Nm pada rentang 1.750-2.750 rpm.

Mudah Beradaftasi dengan Mobil Setir Kanan

Shin Tae-yong sendiri tidak asing dengan mobil setir kanan, meskipun di negara asalnya menggunakan setir kiri. Pengalaman Shin Tae-yong tinggal di negara dengan posisi setir kanan, seperti Australia, membuatnya terbiasa dengan mobil-mobil yang memiliki posisi setir kanan.

Dengan demikian, bagi yang tertarik memiliki mobil Hyundai Palisade seperti yang sering digunakan oleh Shin Tae-yong, penting untuk memperhitungkan besaran pajak tahunan sebagai bagian dari biaya kepemilikan kendaraan tersebut.

 

 

(Saepul/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
kasus pagar laut tangerang
IPW Soal Kasus Pagar Laut Tangerang: Ada Ego Kelembagaan antara Kejagung dan Kepolisian
Keluarga Jamin Penangguhan Penahanan Kades Kohod
Keluarga Jamin Penangguhan Penahanan Kades Kohod
tanda travel haji ilegal
Waspada Penipuan, Ini Tanda Travel Haji Ilegal!
approval rating prabowo
Klaim Approval Rating Tinggi, Apa Kerja Nyata dari Prabowo?
santri gontor tertimpa longsor-2santri gontor tertimpa longsor-2
Pengobatan Santri Gontor yang Tertimpa Longsor Ditanggung Pemda
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025

2

Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Selain Yalla Shoot

3

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

4

Link Live Streaming Chelsea vs Everton Selain Yalla Shoot

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Barcelona
Bungkam Real Madrid 3-2, Barcelona Juarai Copa del Rey 2024/2025
Kabar Duka, Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank Meninggal Dunia
Kabar Duka, Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank Meninggal Dunia
Ratusan Rumah di 3 Kecamatan Terendam Banjir di Cianjur
Ratusan Rumah di 3 Kecamatan Terendam Banjir di Cianjur

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.