Sherly Tjoanda: Jika Menang Pilgub Malut, Saya Akan Merangkul Senior Saya

sherly gantikan benny laos-1
(instagram)

Bagikan

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Maluku Utara (Malut) nomor urut 4, Sherly Tjoanda dan Sarbin Sehe unggul dalam quick count hasil pilkada.

Sherly Tjoanda mengatakan akan merangkul lawan politiknya jika menang dalam Pilgub maluku Utara.

“Saya akan jadi gubernur untuk semua. Saya akan merangkul senior-senior panutan saya, paslon 01, 02, 03, dan semua pendukungnya untuk membangun Maluku Utara,” kata Sherly, Sabtu (30/11/2024).

Jika terpilih, dia akan membentuk super tim untuk membangkitkan Maluku Utara agar maju, sejahtera, berkeadilan, dan bermartabat.

“Semoga Tuhan memberkati perjuangan saya dan Pak Sarbin untuk Maluku Utara. Tolong doakan,” harapnya.

BACA JUGA: Sherly Tjoanda Siap Gantikan Mendiang Suami Jadi Cagub Malut

Sherly sangat yakin dengan hasil penghitungan cepat Pilgub Maluku Utara. Maka dari itu, dia optimistis akan meraih kemenangan.

“Margin of error tidak lebih dari 2 persen setahu saya. Jadi dengan hasil quick count 50,73 persen, tim pemenangan saya cukup yakin, kami memenangkan kontestasi Pilgub Maluku Utara dan ini adalah kemenangan rakyat Maluku Utara,” jelasnya.

 

(Kaje/Budis)

Berita Terkait
Berita Terkini
Tambang Ilegal Malut
Aktivitas Tambang Ilegal di Maluku Utara Kembali Tercium Polisi, 7 Orang Ditangkap!
KPU Maluku
Komisi II DPR Minta Usut Tuntas Kasus Bendahara Bakar Kantor KPU Buru di Maluku
Pertambangan ilegal Halmahera Utara
Tindak Aktivitas Tambangan Ilegal, Polda Malut Turunkan Tim Gabungan
Gempa M 5,2 Guncang Ternate Maluku Utara
Gempa M 5,2 Guncang Ternate Maluku Utara
Starlink wilayah blankspot
Pemprov Malut Uji Coba Starlink: Akses Internet di Wilayah Blank Spot
Plaza Gamalama dialihfungsikan
Gedung Plaza Gamalama Resmi Dialihfungsikan Jadi RSUD Ternate
Penataan ulang OPD
DPRD Malut Minta Sherly Laos Lakukan Penataan Ulang OPD
Kasus Hilangnya Nyawa Malut
Kasus Kematian Tak Wajar Meningkat, DPRD Ternate Dorong Intervensi dari Tingkat RT
Hak-hak Karyawan belum dibayarkan
Pemprov Malut Panggil Manajemen PT NHM, Bahas Hak Karyawan yang Belum Dibayar
Gadis SMP Halsel
Seorang Gadis SMP di Halsel Dirudapaksa Sejak SD, Diduga Pelaku 16 Orang

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Pemain yang Diincar dalam Tim Prabowo

5

Gedung BPJS Kesehatan Cempaka Putih Jakarta Pusat Kebakaran, 19 Unit Mobil Pemadam Dikerahkan
Headline
Inter
Kondisi Inter Memburuk, Jalan Barcelona Menuju Final Kian Terbuka
pemain sirkus OCI
Kisah Tragis Mantan Pemain Sirkus OCI, Disetrum Hingga Makan Kotoran
Mahasiswa HI Unair
Tembus KBRI Turki! Mahasiswa HI UNAIR Ungkap Serunya Magang di Ankara
TeropongMedia_Logo Teropong Malut-12

Teropong Media Maluku Utara
Jl. Melati, RT. 015/ RW. 004, Kelurahan Tanah Tinggi, Kec. Ternate Selatan. Kota Ternate Maluku Utara 97715

Teropongmedia - Maluku Utara ©2024. All Right Reserved

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.