Seleb TikTok Agnes Jennifer Ungkap Perselingkuhan Suami, Takut Anak Terancam!

Penulis: hafidah

Agnes Jennifer
Agnes Jennifer artis TikTok yang tengah viral soal erselingkuhan suaminya (Instagram/@agnes_jennifer)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Agnes Jennifer, selebriti TikTok yang dikenal dengan gaya hidupnya mewah, membuat pengakuan mengejutkan.

Ia membongkar dugaan perselingkuhan suaminya, David Clement, dengan seorang wanita bernama Natasha. Keputusan ini diambil Agnes bukan tanpa alasan, ia mengaku terpaksa demi melindungi anak-anaknya, Beatrice dan Bradley Clement.

Dalam unggahan Instagramnya, Agnes Jennifer mengungkapkan rasa malunya.
“Apakah saya malu ngomong gini? Tentu saya malu. Ini aib keluarga yang seharusnya nggak perlu diumbar,” tulisnya.

Namun, ia merasa terdesak karena perilaku yang dinilai ekstrem dari Natasha, yang bahkan mengikutinya hingga ke Selandia Baru saat liburan keluarga.

“Apalagi ani gayung lope warna pink ini sampe ngikut ke holiday keluarga. Menurut gue itu ekstrem banget,” ungkap Agnes dengan nada kesal.

BACA JUGA : Donna Agnesia Sambut Paus Fransiskus, Sedih Tak Bisa Ikut Misa Akbar

Ia khawatir akan keselamatan anak-anaknya karena keduanya bersekolah di tempat yang sama dengan anak-anak Agnes dan Natasha. Agnes juga mengungkapkan kekhawatirannya akan tindakan nekat yang mungkin dilakukan Natasha.

“Jadi sampe di sini, gue mengetahui hal ini gue itu merasa perlu memprotect anak-anak gue dan gua takut akan keselamatan anak gua. Karena udah agak-agak nekat ya kan?” tambahnya.

Kejadian ini semakin diperparah dengan dugaan pertemuan rahasia David dan Natasha di Singapura, yang tertangkap kamera.

Agnes merasa terpaksa membongkar aib keluarganya karena merasa tidak punya pilihan lain untuk melindungi anak-anaknya.

 

(Hafidah Rismayanti/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Semen Padang Terus Berbenah dan Datangkan Pemain Lokal Jebolan Liga Turki dan Thailand
Semen Padang Terus Berbenah dan Datangkan Pemain Lokal Jebolan Liga Turki dan Thailand
Mahasiswa KKN UGM tewas
Pemkab Malra Sampaikan Duka Cita Wafatnya 2 Mahasiswa KKN UGM
Terbang Tinggi, Harga Emas Antam Hari Ini Tembus Rp 1,9 Juta
Terbang Tinggi, Harga Emas Antam Hari Ini Tembus Rp 1,9 Juta
Dortmund
Dortmund Lolos Perempat Final Piala Dunia Antarklub usai Bungkam Monterrey 2-1
rumah sakit hermina kebakaran
RS Hermina Jatinegara Kebakaran, 75 Pasien Dievakuasi
Berita Lainnya

1

Ketum Bomber Siap Dukung dan Jaga Kondusifitas Piala Presiden 2025

2

Apple Posting 'Ratoh Jaroe', Tarian Seribu Tangan Tradisi Aceh

3

Tegas! Kemenhut Perketat Pengawasan Prosedur Keselamatan Pendakian Gunung

4

Cek! Kisi-kisi Ujian Tes Terstandar SPMB Jabar 2025

5

Legenda Dangdut Hamdan ATT Meninggal Dunia, Tinggalkan Warisan Abadi
Headline
865e5d211d07d589caa13d9452fed191
3 Pulau Kepri Dijual Online di Luar Negeri, Gubernur Murka!
BPBD Bandung Ubah Strategi Edukasi Bencana Jadi Kunci Wujudkan Kota Tangguh
BPBD Bandung Ubah Strategi Edukasi Bencana Jadi Kunci Wujudkan Kota Tangguh
Kronologi Mahasiswa KKN UGM Tewas: Perahu Dihantam Gelombang
Kronologi Mahasiswa KKN UGM Tewas: Perahu Dihantam Gelombang
Real Madrid
Real Madrid Tundukkan Juventus 1-0 di Piala Dunia Antarklub 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.