Saaih Halilintar Lolos Kualifikasi PON 2024, Siap Berlaga di Aceh-Sumut!

Saaih Halilintar Lolos PON
(Instagram/@saaihalilintar)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Kabar gembira datang dari Saaih Halilintar, anak keenam dari keluarga Gen Halilintar. Saaih Halilintar berhasil lolos kualifikasi Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024 untuk cabang olahraga golf, mewakili Provinsi Banten.

Kabar bahagia ini ia umumkan melalui akun Instagram resmi Gen Halilintar. Sejak awal seleksi, Saaih menunjukkan keseriusannya dengan mengikuti serangkaian tes yang cukup ketat. Pada Februari 2024 lalu, ia mengikuti tes fisik dan berhasil menunjukkan kemampuan terbaiknya.

Selama beberapa tahun terakhir, Saaih aktif bermain golf dan telah memenangkan berbagai turnamen. Ia selalu menunjukkan dedikasi tinggi dalam berlatih dan mengembangkan kemampuannya di bidang olahraga ini.

Dalam seleksi PON Banten, Saaih selalu meraih nilai memuaskan, bahkan menduduki posisi pertama. Keberhasilannya ini membuktikan bahwa ia memiliki potensi besar untuk bersaing di ajang nasional.

Setelah lolos kualifikasi, Saaih siap bertanding di PON Aceh-Sumut 2024. Prestasi yang ia raih menuai beragam pujian, termasuk dari kerabat artis.

 

BACA JUGA : Stevani Raih Emas Perdana untuk Papua Pegunungan di PON Aceh Sumut 2024

Gokil saaih diem2 lagi persiapan PON ternyata,” tulis akun instagram @ceciliacecil,lia.

Gak perlu gembar gembor. Tau” ada aja gebrakan. Menyala keluarga gen,” tulis akun @nagib_collection_

Kawal sampe emas PON 2024, menuju Indonesia Emas,” tulis akun @bang_jejen.

Keberhasilan Saaih Halilintar lolos kualifikasi PON 2024 menjadi bukti bahwa ia tidak hanya terkenal sebagai anggota keluarga Gen Halilintar, tetapi juga sebagai atlet berbakat yang siap mengharumkan namanya di kancah nasional.

 

 

(Hafidah Rismayanti/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Wisata maulid nabi
5 Destinasi Wisata Religi Tingkatkan Nilai Spiritual saat Peringati Maulid Nabi
viktor axelsen
Lei Lan Xi Siap Tantang Viktor Axelsen di Final Hong Kong Open 2024
Kontrak Erik ten Hag Manchester United
Manchester United Menang Telak atas Southampton, Erik ten Hag Ungkap Hal Ini
MotoGP Austria Fransesco Bagnaia
MotoGP 2025, Pramac Yamaha Bangun Fondasi Kuat dengan Perekrutan Oliveira dan Miller
Franck Ribery
Franck Ribery dan Samir Handanovic Raih Lisensi UEFA A, Siap Jajal Karir Kepelatihan
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Terjadi Gempa M 5,7 di Tapanuli Utara Sumut

3

DPD NasDem Kota Bandung Resmi Miliki Kantor Baru, Saan Mustopa: Rumah Semua Kalangan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Kabar Eksploitasi Karyawan Perusahan Animasi Viral, Polisi Turun Tangan
Headline
PSM Makassar Kontra Persib Bandung Sangat Kental Dengan Strategi
Prediksi Skor PSM Makassar vs Arema FC BRI Liga 1 2024/2025
Prediksi skor
Prediksi Skor Persib Bandung vs PSIS Semarang BRI Liga 1 2024/2025
Tijjani Reijnders dan Jay Idzes Bertemu Saat Rossoneri Menang 4-0
Tijjani Reijnders dan Jay Idzes Bertemu Saat Rossoneri Menang 4-0
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 15 September
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 15 September, Hujan Sedang Terjadi di Sejumlah Daerah