PT KAI: 125 Ribu Penumpang Berangkat dari Daop 2 Bandung di Masa Mudik

PT KAI Bangun Stasiun Baru
Ilustrasi-KAI Operasikan 77 Perjalanan KA Setiap Hari (wikipedia)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID – Humas PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi (Daop) 2 Bandung Ayep Hanafi menyebutkan, sebanyak 125 ribu penumpang berangkat dari Daop 2 Bandung dari periode 31 Maret sampai 9 Maret 2024.

“Ada  125.444 pemudik berangkat dari Wilayah Daop 2 Bandung, periode 31 maret sampai 9 Maret, 10 hari” kata  Ayep di Bandung, dikutip Rabu (10/4/2024).

Ayep mengungkapkan, sampai dengan hari Selasa (9/4) sebanyak 238.005 tiket telah terjual, dari 365.692 tiket  yang disediakan Daop 2 Bandung untuk angkutan Lebaran 2024.

” 75 persen sudah terjual. Dan itu masih bisa bertambah karena penjualan tiket masih dibuka,” ucapnya.

BACA JUGA: KAI Kembalikan Barang Hilang Milik Pelanggan Senilai Rp150 Juta

Ayep mengatakan, lonjakan penumpang atau penumpang terbanyak yang berangkat dari Daop 2 Bandung terjadi pada hari Senin (8/4), mencapai 14.848 penumpang. Sedangkan, penumpang yang turun mencapai 104.871 penumpang.

“Tujuan terbanyak ke Bandung, Kiaracondong, Tasikmalaya. Penumpang turun sebanyak 14.301 penumpang, terbanyak terjadi pada tanggal 6 April 2024,” katanya.

 

(Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Eks Asisten Paula
Eks Asisten Bongkar Tabiat Paula Verhoeven Soal Bon Belanja
Direktur Utama (Dirut) PT LEN Industri (Persero) Bobby Rasyidin, Mobil Maung Pindad
5.000 Unit Mobil Maung Ditarget Rampung Akhir Tahun Ini
Budaya Banten
Mengenal Budaya dan Ciri Khas Suku Banten, Pewaris Warisan Kesultanan
Paula Verhoeven
Dibatasi Baim Wong, Paula Verhoeven Rindukan Momen Tidur Bersama Kiano dan Kenzo
rk bertemu jokowi
RK: Jokowi Beri Gagasan dan Konsep Soal Jakarta
Berita Lainnya

1

Cek Fakta : Kloning Babi dan Sapi di China?

2

Sampah Makanan Bergizi Gratis akan Diolah jadi Pupuk

3

Bikin Macet, Paku Bumi Jatuh di Jalan Buah Batu - Soekarno Hatta Bandung

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

CSIIS Ungkap Tom Lembong Penghancur Industri Gula Nasional
Headline
AMSI Jabar Pelatihan Cek Fakta 1
Amsi Jabar Gelar Pelatihan Cek Fakta, Hindari Menguatnya Mis-informasi Jelang Pilkada
Jorge Martin Kuasai Sirkuit Phillip Island
Jadi yang Tercepat di Sirkuit Sepang, Jorge Martin OTW Juara MotoGP 2024
timnas Indonesia
27 Pemain Timnas Indonesia Dipanggil Jelang Laga Versus Jepang dan Arab Saudi, 2 Pemain Absen
Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat
BMKG Sebut Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat