TeropongMedia_Logo Teropong Malut-13 (2)

Polisi Tangkap 4 Tersangka Pengedar Uang Palsu di Srengseng

Pengedar uang palsu
Pengedar uang palsu. ilustrasi (istockphoto)

Bagikan

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Sindikat pengedar uang palsu di daerah Srengseng, Kembangan, Jakarta Barat telah berhasil dibongkar. Empat tersangka yang terlibat berinisial M, FF, YS, dan F berhasil diamankan.

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Ade Ary Syam Indradi, mengatakan empat tersangka ini, telah melakukan pencetakan uang palsu senilai Rp22 miliar dan berhasil meraih keuntungan hingga Rp5 miliar. Para pelaku menjual uang palsu tersebut dengan rasio 1 banding 4.

“Uang itu akan dijual juga ke pemesan dengan nilai 1 banding 4. Artinya jika membuat 20 miliar uang palsu dia akan mendapatkan 5 milyar dari pemesan,” kata Ade Ary kepada wartawan, Jakarta, Rabu (19/6/2024).

Namun, Ade Ary mengungkapkan pelaku belum sempat mengedarkan uang palsu itu. Saat ini, pihaknya masih melakukan proses penyidikan terhadap ke empat pelaku atas kasus ini.

BACA JUGA: Polisi Ungkap Pengedaran Uang Palsu Modus Top-up, Cari Mangsa di Bekasi

Ia juga menyatakan kasus ini terungkap berkat informasi yang dilaporkan oleh masyarakat.

Akibat tindakan ini, para tersangka dikenai Pasal 244 dan 245 KUHP mengenai Pembuatan dan Penguasaan Uang Palsu, dengan ancaman hukuman maksimal 12 tahun penjara.

(Virdiya/Dist)

 

Berita Terkait
Berita Terkini
Gunung Ibu Maluku Utara Meletus
Gunung Ibu Maluku Utara Meletus Lontarkan Abu Vulkanik Sejauh 3 Km di Atas Puncak
Wisuda PAUD Qur'an Almunawwar Ternate
PAUD Qur'an Almunawwar Kota Ternate Angkatan VIII Gelar Wisuda dan Pembagian Buku Rapor
Malut United Yakob Sayuri Yance Sayuri resmi gabung
Yakob dan Yance Sayuri Jadi Kekuatan Kembar Malut United
Kurban PT Tekindo PT GMG
Holding Grup PT Tekindo Energi dan Gunung Mas Grup Serahkan Hewan Kurban
Gempa Malut
Gempa Malut 5,7 M Guncang Wilayah Pulau Doi
Gunung Ibu Maluku Utara Erupsi
Gunung Ibu Maluku Utara Erupsi Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 2 Km Diatas Puncak
Indonesia vs Filipina, situasi terkini SUGBK gerimis
Sikat Filipina 2-0, Indonesia Lolos ke Putaran Ketiga
Malut United FC
Malut United Rekrut Yandi Sofyan, Perkuat Barisan Depan di Liga 1 2024/2024
gunung ibu maluku utara
Gunung Ibu Muntahkan Awan Abu Hingga 4 Kilometer
Tatsuro Nagamatsu, Malut United
Malut United Resmi Diperkuat Gelandang Jepang Tatsuro Nagamatsu, Simak Profilnya

1

Fakta Baru Kematian Scott Weiland Diungkap Mantan Istri, Bukan Overdosis!

2

Travis Scott Ditangkap Lantaran Mabuk Berat dan Masuk Tanpa Izin

3

Kalahkan Italia 1-0 Spanyol Lolos Babak Knockout Euro 2024

4

Resesi Seks China Makin Parah, Pemuda Rela Bayar AI Demi Dapat Pasangan

5

Kadis ESDM Malut Ikut Berpartisipasi Penanaman Pohon Bersama di Area Reklamasi PT Tekindo Energi
Headline
Timnas Indonesia U-16 Pesta Gol Bantai Laos 6-1
Timnas Indonesia U-16 Pesta Gol Bantai Laos 6-1 di Piala AFF U-16, Lolos Semifinal!
Dirjen Imigrasi Tangkap Ratusan WN
Dirjen Imigrasi Tangkap Ratusan WNA, Diduga Lakukan Kejahatan Cyber
Timnas Indonesia drawing kualifikasi piala dunia 2026 putaran ketiga
Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026 Putaran Ketiga, Indonesia Terhindar dari Qatar
TeropongMedia_Logo Teropong Malut-12

Teropong Media Maluku Utara
Jl. Melati, RT. 015/ RW. 004, Kelurahan Tanah Tinggi, Kec. Ternate Selatan. Kota Ternate Maluku Utara 97715

Regional

Teropongmedia - Maluku Utara ©2024. All Right Reserved