Polisi Amankan 301 Orang Buntut Demo Penolakan RUU Pilkada

demo RUU pilkada
(LENSA kini)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Ratusan orang diamankan pihak kepolisian buntut dari aksi unjuk rasa perihal pengesahan revisi Undang-undang Pilkada yang sempat ricuh pada hari Kamis (22/8/2024).

Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi mengatakan ratusan orang itu diamankan Polda Metro Jaya dan Polres Metro jajaran.

“Ada 301 orang yang telah diamankan oleh jajaran Polda Metro Jaya,” ujar Ade Ary kepada wartawan, Jumat (23/8/2024),melansir PMJ.

Adapun rincian dari ratusan orang diamankan itu yakni sebanyak 50 orang di Polda Metro, 143 orang di Polres Metro Jakarta Timur, 3 orang di Polres Metro Jakarta Pusat, dan 105 orang di Polres Metro Jakarta Barat.

BACA JUGA: Ribuan Massa Aksi di DPRD Jabar Mulai Lakukan Pembakaran dan Lempar Botol

Aksi unjuk rasa yang dilaksanakan sejumlah pihak mulai dari buruh hingga aliansi mahasiswa di sekitar Gedung DPR/MPR RI, Jakarta Pusat, kemarin sempat ricuh. Sejumlah fasilitas menjadi sasaran untuk dirusak.

Pelemparan juga sempat terjadi, mulai dari botol air minum hingga batu beterbangan di sekitar Gedung DPR/MPR RI. Merespon aksi tersebut, pihak kepolisian sempat menembakkan water canon dan gas air mata untuk membubarkan aksi tersebut.

 

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Menteri PKP Tolak Alih Fungsi Sawah untuk Perumahan
Menteri PKP Tolak Alih Fungsi Sawah untuk Perumahan
penyebab kolaps
Dialami Ricky Siahaan Sebelum Manggung, Apa Penyebab Kolaps?
Pengeroyokan oknum TNI
Oknum TNI dan PNS Diduga Kuat Terlibat Kasus Pengeroyokan Warga Serang
ijazah palsu jokowi (4)
Isu Ijazah Palsu Jokowi, Pakar: Mau Tidak Mau, Jalan Pembuktian Hanya Pengadilan
Ketua yayasan rudapaksa anak
Ketua Yayasan Panti di Batam Rudapaksa Anak di Bawah Umur Hingga Melahirkan
Berita Lainnya

1

Farhan Bakal Lanjutkan Program Buruan Sae dan Kang Pisman

2

Ridwan Kamil Resmi Lapor Polisi, Begini Curhatan Lisa Mariana

3

Kompetisi Askot PSSI Kota Bandung Bertajuk Piala Persib Resmi Dibuka

4

Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?

5

Link Live Streaming Everton vs Manchester City Selain Yalla Shoot
Headline
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
KKP Larang Pelaku Usaha Lakukan Privatisasi Pantai
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Dua Desa di Sumedang Diterjang Angin Puting Beliung
Barcelona
Dramatis, Barcelona Menang Tipis 1-0 Atas Celta Vigo di La Liga 2024/2025
banjir bandang sukabumi-1
Banjir Bandang Terjang Sukabumi, Satu Orang Tewas

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.