Perhatikan Tips Memilih Stoples Kue Lebaran!

Penulis: Anisa

stoples kue lebaran
(Web)

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Untuk menyambut momen lebaran, kue kering menjadi salah satu hidangan yang tidak boleh terlewatkan. Agar kue tersebut bisa bertahan lama dan awet, kamu bisa memilih stoples kue lebaran yang tepat .

Karena nantinya berfungsi juga untuk memberikan tampilan menarik saat dihidangkan di atas meja. Maka dari itu, kamu perlu mengetahui tips memilih stoples kue lebaran yang cocok kamu gunakan.

1. Bahan yang Aman

Tips memilih stoples kue lebaran yang peratama adalah menggunakan bahan yang aman. Karena bahan yang aman akan bebas dari bahan kimia yang berbahaya. Sehigga kue tersebut nantinya tidak terkontaminasi bahan yang berpotensi merusak kualitas kue yang sudha kamu buat.

Stoples yang bahannya aman juga tidak akan menimbulkan bau atau rasa dalam kue tersebut. Dengan begitu kue akan tetap memiliki rasa yang lezat saat kamu sajikan.

2. Ukuran yang Sesuai

Stoples kue lebaran akan memastikan kue tersebut bisa disimpan dengan aman dan terjaga kesegarannya. Jika ukurannnya kecil, maka akan membuat kue bisa rusak atau terjepit, sedangkan jika terlalu besar akan membuat kue rusak karena terlalu longgar.

Dengan ukuran toples yang tepat maka kue akan tersimpan dan tertata dengan rata. Hal tersebut bisa membantu untuk menjaga bentuknya dan rasanya supaya tetap optimal selama kamu simpan.

3. Mudah Dibersihkan

Pilih stoples kue lebaran yang mudah di bersihkan, supaya bisa menghemat waktu dan tenaga dalam merawat stoples tersebut. Stoples yang mudah di bersihkan ini bisa memudahkan kamu untuk menghilangkan bekas adonan atau kotoran lain. Dengan begitu stoples akan selalu tetap bersih saat kamu gunakan.

Stoples yang mudah di bersihkan ini bisa menghindari penumpukan sisa kue yang bisa menjadi jamur atau sarang bakteri. Tentunya hal ini bisa mengganggu kebersihan kue dan kulitasnya saat disimpan.

4. Penutup Stoples yang Rapat

Penutup stoples yang rapat bisa menjaga kelembapan dan kesegaran kue yang ada dalam wadah tersebut. Dengan kamu menutupnya rapat maka kue akan terlindung dari paparan udara, yang nantinya akan membuat kue kamu cepat kering, berubah rasanya, bahkan terkontaminasi bau,

Penutup yang rapat ini bisa mencegah bau atau rasa dari kue yang mengganggu kue lain yang kamu simpan di tempat penyimpanan. Sehingga kualitasnya akan tetap terjaga.

5. Desainnya Menarik

Desain yang menarik akan membuat orang tertarik. Juga akan memberi nilai estetika yang baik dan menjadi hiasan di meja sajian saat lebaran. Stoples dengan desain yang menarik bisa memberi kepuasan sendiri untuk pemiliknya. Karena memberikan pengalaman lebih menyenangkan saat kamu menghidangkan kue pada tamu dan keluarga.

BACA JUGA: Kue Kering Ikonik Lebaran yang Tidak Pernah Absen di Meja

(Kaje)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Bedah Buku Budaya Indramayu
Melestarikan Seni Tradisi Indramayu: Wayang Kulit, Berokan, Jaran Lumping
Supernova
Godzilla dan Kong Bersatu Lagi di Supernova!
LPSK dokter PPDS unpad
LPSK Lindungi Korban dan Saksi Kasus Pemerkosaan Dokter PPDS Unpad
Paula Verhoeven
Dituduh Istri Durhaka, Paula Verhoeven Bongkar Bukti dan Lawan Balik Demi Martabat!
korban KDRT Cirebon
Ibu-ibu Korban KDRT Dilatih Keterampilan Tata Boga di Cirebon
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Prodi Ilmu Komunikasi Telkom University dan Yayasan Panrita Peduli Hadirkan Program "Guru Literat AI" untuk Aktivis Pendidikan Sulawesi Selatan

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Kunci Jawaban Perbedaan Gambar di Event Naruto x MLBB
Headline
Usai Konvoi Persib Bandung, Kawasan Kota Bandung Tetap Kinclong
Usai Konvoi Persib Bandung, Kawasan Kota Bandung Tetap Kinclong
Hari Raya Waisak 2025, Antrean Kendaraan dari Jakarta Mulai Padati Gerbang Tol Pasteur, Antrean Sekitar 1 Kilometer
Hari Raya Waisak 2025, Antrean Kendaraan dari Jakarta Mulai Padati Gerbang Tol Pasteur, Antrean Sekitar 1 Kilometer
Pemkot Bandung Bakal Awasi Pembuangan Sampah ke TPS Pasar Ciwastra
Pemkot Bandung Bakal Awasi Pembuangan Sampah ke TPS Pasar Ciwastra
manusia silver satpol pp
Gerombolan Manusia Silver Serang Satpol PP, Pukul Mundur Petugas!

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.