Pemain Bayern Munich Thomas Muller Isyaratkan Pensiun dari Timas Jerman

Thomas Muller Isyaratkan Pensiun dari Timas Jerman
Thomas Muller Isyaratkan Pensiun dari Timas Jerman (Instagram @esmuellert)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Pemain Bayern Munich Thomas Muller mengisyaratkan bakal pensiun dari Timnas Jerman. Keputusan ini diambil Muller usai Jerman tersingkir dari Piala Eropa 2024.

Jerman tersingkir dari Piala Eropa 2024 setelah menelan kekalahan dari Spanyol di perempat final. Bermain di MHPArena, Stuttgart, Jumat (5/7/2024) Spanyol berhasil mengalahkan Jerman dengan skor 2-1 lewat perpanjangan waktu

Gol penentu kemenangan Mikel Merino pada menit ke-119 membuat taun rumah harus tersingkir lebih cepat. Thomas Muller kini mengungkapkan bahwa ia mungkin akan memainkan pertandingan terakhirnya untuk tim nasional Jerman.

“Ada kemungkinan besar ini adalah pertandingan internasional terakhir saya. Saya bangga menjadi bagian dari tim ini dan yang terpenting bangga menjadi orang Jerman,” kata Muller dilansir dari laman UEFA, Sabtu (6/7/2024).

“Terima kasih kepada semua orang yang mendukung kami dan menjadi tuan rumah yang hebat. Mari kita terapkan perasaan ini ke dalam kehidupan kita sehari-hari sekarang juga di saat ini,” ucapnya menambahkan.

BACA JUGA: Dramatis saat Spanyol Bungkam Jerman 2-1, Rela Pedri Cedera Menuju Semifinal Euro 2024

Thomas Muller gagal mempersembahkan gol bagi Timnas Jerman di Piala Eropa 2024. Meski demikian, dari total 131 penampilan bersama Der Panzer, Muller sudah membukukan total 45 gol.

Selain Muller, Timnas Jerman juga bakal kehilangan sosok Toni Kroos. Eks rekan setim Muller di Bayern Munchen itu juga memutuskan pensiun.

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
poco-f7-ultra-uniknuta-fotka-cover
POCO F7 Series Resmi Dirilis, Siap Jadi Raja Baru Smartphone Gaming 2025
BMKG Sebut Bencana di Indonesia Meningkat
Imbas Pemanasan Global, BMKG Sebut Bencana di Indonesia Meningkat
Ulama
Jelang PSU Tasikmalaya, Tim Advokasi Bela Ulama Tunda Laporan AM
Sarmuchi Festival 2025 - Wali Kota Cimahi Ngatiyana
Meriahnya Sarmuchi Festival 2025 di Kota Cimahi
Penggelapan MBG
Yayasan MBG Dilaporkan Mitra Dapur Kalibata ke Polisi Atas Dugaan Penggelapan
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Borussia Dortmund vs Barcelona Selain Yalla Shoot

2

Viral Video Oknum Dokter Kandungan di Garut Lecehkan Pasien Saat USG, Polisi Lakukan Penyelidikan

3

Ulah Komeng Bikin Rapat Paripurna DPD RI Riuh

4

Bawa Indonesia U-17 ke Piala Dunia, Nazriel Alvaro Punya Kans Besar Promosi ke Skuat Senior Persib

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Job Fair Kuningan 2025
Pemkab Kuningan Gelar Job Fair 2025, Sediakan 13.358 Lowongan Kerja
Satpol PP Kota Bandung Telusuri Warga yang Buang Sampah di Cicadas
Satpol PP Kota Bandung Telusuri Warga yang Buang Sampah di Cicadas
Kabar Duka, Pengacara Hotma Sitompoel Meninggal Dunia
Kabar Duka, Pengacara Hotma Sitompoel Meninggal Dunia
Mahasiswa KKN di Gorontalo Terseret Air Bah, 3 Tewas, 7 Selamat
Mahasiswa KKN di Gorontalo Terseret Air Bah, 3 Tewas, 7 Selamat

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.