Pangdam Jaya: Amunisi Kedaluwarsa yang Meledak Berstatus Proses Pemusnahan

ledakan Gudang Amunisi, amunisi kadaluarsa, DPR RI
Ledakan Besar Terjadi di Gudang Peluru dan amunisi Yonarmed 07 (Instagram @kiasemuaadalahpenolong)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Pangdam Jaya Mayjen TNI Mohamad Hasan menyatakan, ledakan hingga menyebabkan kebakaran hebat di gudang amunisi Kodam Jaya, diduga kuat karena amunisi kedaluwarsa.

Menurutnya amunisi kedaluwarsa tersebut kondisinya sudah labil, sehingga mudah meledak. Dan, memang statusnya sedang dalam proses pengajuan pemusnahan.

Berbagai amunisi tersebut, kata Pangdam Jaya, berasal dari seluruh satuan di bawah teritorialnya. Diketahui ada sekitar 1.600 jenis amunisi dan sejumlah bahan peledak di tempat tersebut.

“Kami menganalisis ini akibat amunisi kedaluwarsa. Dari awal tahun sudah kami ajukan pemusnahan dan kondisinya sudah labil,” kata Hasan seperti dikutip Teropongmedia, Minggu (31/3/2024).

BACA JUGA: Gudang Amunisi TNI AD Meledak, Warga Sekitar di Evakuasi

Meski terjadi ledakan dan kebakaran, ia memastikan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Sebab, gudang sudah didesain dengan tingkat keamanan maksimal.

Di dalam gudang dilengkapi bunker hingga tanggul. Dengan begitu amunisi tetap aman jika terjadi ledakan.

Namun, pihaknya tetap mengimbau kepada warga sekitar agar tidak mendekati lokasi. Ini supaya tidak terjadi sesuatu yang tidak diinginkan.

“Tidak ada korban jiwa, saat ini hanya terdampak bunyi ledakan. Karena gudang ini didesain sangat aman,” ujarnya.

 

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Digasak Persib Dengan Skor Telak, Pieter Huistra Puji Kinerja Skuat PSS Sleman
Digasak Persib Dengan Skor Telak, Pieter Huistra Puji Kinerja Skuat PSS Sleman
suzuki fronx
Menuju Indonesia, Suzuki Fronx Versi India dan Jepang Punya Perbedan!
bersin saat memasak cabai
Kenapa Sering Bersin Saat Memasak Cabai?
paus fransiskus meninggal
Apa Itu Tanatopraksi? Ada Dalam Proses Pemakaman Paus
mobil listrik pevs 2025
Daftar Mobil Listrik Siap Meluncur di PEVS 2025, Ada Merek Lokal!
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025

2

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

3

Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Selain Yalla Shoot

4

Link Live Streaming Chelsea vs Everton Selain Yalla Shoot

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Persib Menggila, Gasak PSS Sleman Dengan Skor Telak
Persib Menggila, Gasak PSS Sleman Dengan Skor Telak
Hadapi Gempa Megathrust, BMKG Tekankan Pentingnya Mitigasi
Hadapi Gempa Megathrust, BMKG Tekankan Pentingnya Mitigasi
Real Madrid
Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025
Farhan Bakal Segera Evaluasi Pengelola Terkait 18 Pasar di Kota Bandung Penuh Sampah
Farhan Bakal Segera Evaluasi Pengelola Terkait 18 Pasar di Kota Bandung Penuh Sampah

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.