Meriahkan Imlek 2024, Kiara Artha Park Hadirkan “Chinese New Year Dragon Culinary Festival”

Penulis: distopia

Kiara Artha Park
(dok. Kiara Artha Park)
[galeri_foto] [youtube_embed]

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Kiara Artha Park meriahkan Tahun Baru Imlek 2024 dengan tema “Kiara Artha Park Chinese New Year Dragon Culinary Festival,” yang berlangsung mulai tanggal 8 hingga 11 Februari 2024, di area Dancing Fountain Kiara Artha Park, Kota Bandung.

Kiara Artha Park

 

Festival ini menyajikan sederet kegiatan menarik bagi pengunjung dengan latar Atraksi Air Mancur Menari (Dancing Fountain) yang mampu bergerak seakan menari seiring dengan alunan musik.

Dalam festival ini ada penampilan ‘Dragon Parade’ yang menjadi simbol kekuatan, keberuntungan, dan harapan baik.

Kiara Artha Park

Bagi anda yang ingin berburu kuliner, tersedia ‘Asian Street Food’ dengan berbagai hidangan lezat dari kawasan Asian. Street Food ini menyajikan menu mulai dari hidangan tradisional hingga variasi modern, festival ini pun menawarkan pesta rasa untuk setiap lidah.

BACA JUGA: Menilik Keberadaan Vihara Satya Budhi, Vihara Tertua di Kota Bandung

Tak hanya itu, ada juga pegelaran Fashion Show memukau yang bertemakan busana Tionghoa tradisional dan kontemporer yang memberikan pesta visual berpadu lewat warna dan gaya.

Kemudian, untuk para pengunjung yang datang bersama keluarga Kiara Artha Park mengadakan Lomba Mewarnai (Coloring Competition) terbuka untuk peserta anak-anak. Para peserta berkesempatan memenangkan hadiah menarik

Acara yang diselenggarakan oleh DM Management selaku Event Organizer ini, didukung oleh sponsor dari brand terkemuka di bandung seperti Ultra Jaya, Amanda Grup, Hevitro, Dunkin, Narda Pesta, The TrueStories, My Planner dan Brand Terkenal lainnya.

(Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
gold's gym
Korban Gold’s Gym Siap Lapor Polisi, Tuntut Refund Rp6 Miliar!
polisi ambon (2)
Video Esek-esek Polisi Ambon dan Selebgram Viral, Propam Maluku Buka Suara
bom garut
Tim Jihandak Polda Jabar Musnahkan Mortir Peninggalan Perang di Garut
Kepala MDTA diabet taring babi
Seorang Ustad Disabet Taring Babi oleh Pemuda Mabuk di Tasikmalaya
SPMB Jabar 2025
Jangan Telat, Ini Jadwal Sesi Tes Terstandar Jalur Prestasi SPMB Jabar 2025
Berita Lainnya

1

Akoba Manevent Hadirkan Lokavidya "DigiTradisi: Melestarikan Budaya Lokal di Era Digital"

2

Cara Menghitung Skor Nilai Tes Terstandar SPMB Jabar 2025

3

BREAKING NEWS! Striker Liverpool Diogo Jota Meninggal Dunia dalam Kecelakaan Mobil di Spanyol

4

Kota Kreatif yang Tersandung Sampah

5

Cek! Kisi-kisi Ujian Tes Terstandar SPMB Jabar 2025
Headline
Gegara Tikus Kencing Sembarangan, Awas Nyawa Melayang
Gegara Tikus Kencing Sembarangan, Awas Nyawa Melayang
Diogo Jota
BREAKING NEWS! Striker Liverpool Diogo Jota Meninggal Dunia dalam Kecelakaan Mobil di Spanyol
kebun binatang bandung tutup
Kebun Binatang Bandung Tutup Gegara Konflik Manajemen, 7 Satwa Mati
Timnas
Mauro Zijlstra, Striker Berdarah Bandung Calon Naturalisasi Timnas

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.