Mati Mesin Dihantam Ombak, Speed Boat Rute Sofifi-Ternate Dievakuasi

Ilustrasi. (web)

Bagikan

MALUT,TM.ID: Akibat cuaca ekstrim yang melanda seluruh perairan di Propinsi Maluku Utara (Malut),  satu unit Speed Boat dengan rute Sofifi-Ternate mengalami mati mesin karena dihantam gelombang pada Sabtu (07/ 1/ 2023).

“Pihak Basarnas Kota Ternate yang menerima laporan tersebut, langsung menuju LKP. Dimana, Speed Boat dengan nama Tuguwaer alami mati mesin,” kata Kepala Basarnas Kota Ternate, Fathur Rahman.

Fatur mengatakan, tidak ada korban jiwa dalam insiden tersebut. Semua penumpang selamat dan Speed Boat langsung dikawal tim menggunakan RIB Basarnas hingga tiba di Ternate.

BACA JUGA: Diduga Hubungan Arus Pendek, 100 Lapak di Pasar Youtefa Ludes Terbakar

“Speedboat itu ada 3 mesin. Akan tetapi yang berfungsi hanya 1 dan 2 mesin lainnya mengalami mati mesin dan tidak bisa hidup,” kata dia.

Basarnas berharap, para motoris bisa melengkapi alat keselamatan berlayar seperti life jacket, life craft, life buoy dan alat keselamatan lainnya di setiap armada.

“Dan ingat, tidak bisa melebihi muatan saat berlayar,” katanya.

Basarnas Ternate juga membuka hotline emergency “Waspada Cuaca Buruk”. Masyarakat bisa menghubungi via WhatsApp: 081352528454 atau telepon: 0821-3120069.

(Dir/Agung)

 

 

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Bayern
Benjamin Pavard Klarifikasi Selebrasi Kontroversial Usai Bobol Gawang Bayern
Piala AFF
Erick Thohir Tetapkan Sidoarjo sebagai Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
perusahaan diana potong gaji karyawan karena sholat jumat
Miris, Eks Karyawan Diana Bongkar Praktik Potong Gaji Karena Jumatan
Bek Muda Bali United Sampaikan Rasa Kecewa Usai Takluk Atas Persib
Bek Muda Bali United Sampaikan Rasa Kecewa Usai Takluk Atas Persib
Jeep Wrangler 4-Door Rubicon
Jeep Wrangler 4-Door Rubicon Hadir di Indonesia, Untuk Sultan Doyan Petualang!
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bali United Selain Yalla Shoot

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Link Live Streaming Manchester United vs Lyon Selain Yalla Shoot

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Macet di Pelabuhan Tanjung Priok Horor, Apa Biang Keroknya?
Headline
Semringahnya Bojan Hodak Setelah Melihat Persib Comeback Atas Bali United
Semringahnya Bojan Hodak Setelah Melihat Persib Comeback Atas Bali United
Barcelona
Link Live Streaming Barcelona vs Celta Vigo Selain Yalla Shoot
Stefano Cugurra Mundur Dari Bali United
Stefano Cugurra Mundur Dari Bali United
Aleix Espargaro
Jadi Pebalap Wildcard, Aleix Espargaro Kunci Kebangkitan Honda di MotoGP Jerez

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.