Ma’ruf Amin: Saya Sedih Dunia Tak Berdaya oleh Israel

Ma'ruf Amin
Tangkap Layar (instagram: kyai_marufamin)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin meminta agar umat Islam di seluruh dunia terus menyuarakan  penyelesaian secara adil terhadap masalah konflik gaza yang tak kunjung menemukan solusi perdamaian.

Hal itu ia ungkap dalam pertemuannya dengan Imam Besar Al-Azhar (Grand Syaikh) di Abu Dhabi, Arab Saudi

“Dibutuhkan kesatuan suara dan tekad dunia Islam untuk menyelesaikan secara adil masalah Palestina,” Kata Ma’ruf Amin dilansir dari wapresri, Senin (05/02/2024).

Ma’ruf Amin juga mengatakan bahwa genosida yang dilakukan Israel terhadap palestina telah melanggar hukum, etika, dan norma. Maka dari itu harus segera dihentikan.

“Serangan ini jelas melanggar hukum internasional dan nilai-nilai kemanusiaan,” papar Wapres.

Ia pun merasa prihatin atas kejadian yang menimpa warga palestina di Gaza.

BACA JUGA: Usia Kepresidenan Jokowi Genap 9 Tahun Hari Ini, Tersisa Setahun Lagi

“Saya sedih dunia tidak berdaya untuk memberhentikan kekejaman Israel di Gaza,” ungkap Wapres.

Dalam menutup pertemuannya, Ma’ruf Amin berharap konflik yang sedang terjadi di jalur Gaza bisa terselesaikan secara adil.

“Menyelesaikan secara adil masalah Palestina,” pungkasnya.

Ma’ruf Amin, menyempatkan Sholat Dzuhur di Masjid Joko Widodo (Jokowi) usai melakukan kunjungan ke Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Abu Dabhi, Arab Saudi pada tanggal (5/2/2024).

Ma’ruf melangsungkan sholat Dzuhur secara berjamaah yang diimami langsung oleh dirinya. Ia terlihat begitu menikmati keindahan bangunan bernuansa putih dengan ukiran kaligrafi Asmaul Husna serta banyaknya ornament kayu yang menghiasi masjid tersebut

(Vini/Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
utbk snbt 2025
Apakah Nilai UTBK SNBT 2025 Bisa Digunakan Untuk Beasiswa?
PSS Sleman Ingin Jadikan Laga Kontra Persib Sebagai Momentum Kebangkitan
PSS Sleman Ingin Jadikan Laga Kontra Persib Sebagai Momentum Kebangkitan
Masa Depan PSS Sleman ada di Pertandingan Kontra Persib, Pieter Huistra: Do Or Die!
Masa Depan PSS Sleman ada di Pertandingan Kontra Persib, Pieter Huistra: Do Or Die!
pelunasan biaya haji
Alhamdulillah, Kemenag Perpanjang Pelunasan Biaya Haji Sampai 2 Mei 2025
Jelang Hadapi PSS, Achmad Jufriyanto Dapat Instruksi Khusus dari Bojan Hodak
Jelang Hadapi PSS, Achmad Jufriyanto Dapat Instruksi Khusus dari Bojan Hodak
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

3

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
Tiket Pertandingan Kontra PSS Sleman Sudah Habis, Marc Klok Sebut Persib Makin Lapar Kemenangan
Tiket Pertandingan Kontra PSS Sleman Sudah Habis, Marc Klok Sebut Persib Makin Lapar Kemenangan
alex-marquez-motogp-portugal-2023-motogp-2023-portimao-gresini-racing_169
Lolos dari Kecelakaan Mengerikan, Alex Marquez Cetak Rekor di MotoGP Spanyol
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.