Manga The Fragrant Flower Blooms With Dignity Dikabarkan Bakal Dibuat Anime

the Fragrant Flower Blooms With Dignity
(Naturalscienes.org)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGNMEDIA.ID — Manga The Fragrant Flower Blooms With Dignity dikabarkan bakal diangkat menjadi anime. Bahkan di sejumlah forum disebutkan, bahwa animenya sedang dalam tahap produksi.

Kabar ini menjadi berita gembira bagi penggemar genre romcom. Pasalnya manga ini merupakan salah satu manga yang terkenal karena kisah romantisnya yang unik.

Meski demikian, sampai saat ini belum ada rumah produksi yang menyatakan akan menggarap anime itu.

The Fragrant Flower Blooms With Dignity (Kaoru Hana Rin To Saku) merupakan manga romcom yang menceritakan dua orang siswa SMA yang terjebak dalam asmara.

Rintaro adalah murid SMA Chidori, yang dimana sekolah Chidori merupakan sekolah laki-laki yang didalamnya banyak anak nakal, sedangkan Kaoruko adalah siswa dari sekolah Kikyo yang merupakan sekolah khusus putri.

BACA JUGA: Manga Bad Boy Terbaru Menceritakan Masa Kecil Levi Ackeman

Uniknya kedua sekolah tersebut berdampingan namun hal tersebut malah menjadikan kedua sekolah tersebut bermusuhan.

Rintaro dan Kaoruko memiliki hubungan spesial disaat terjadi banyaknya masalah dari sekolahnya.

Manga ini menyuguhkan cerita romcom dengan drama yang mampu membuat pembacanya mengeluarkan air mata

(Galih/Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
8 Besar EURO 2024
Jadwal 8 Besar EURO 2024, Catat Hari dan Jam Tayangnya!
Pilkada serentak 2024
PKB Serahkan Sejumlah Nama Politikus yang Akan Maju Pilkada Serentak 2024
Fitur Efek Depth
Cara Aktifkan Fitur Efek Depth pada Lock Screen di Ponsel Xiaomi
Pembuatan Patung GWK-2
Makna dan Filosofi Pembuatan Patung GWK!
Kolombia 1-1 Brasil Copa America 2024
Ditahan Imbang Kolombia 1-1 Brasil Bertemu Uruguay pada Perempat Final Copa America 2024
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0
Headline
Cody Gakpo Man of the Match Belanda vs Rumania
Cody Gakpo: Man of the Match Belanda vs Rumania Euro 2024
Ribuan Buruh se-Jabodetabek Bakal Unjuk Rasa
Ribuan Buruh se-Jabodetabek Unjuk Rasa di Depan Istana Negara
De Ligt Merapat ke Manchester United
Dapat Diskon dari Bayern Munchen, De Ligt Merapat ke Manchester United?
BWF Zhang Zhi Jie
BWF Buka Suara Soal Insiden Meninggalnya Zhang Zhi Jie