Keunggulan iPhone 13 Pro Max yang Dipakai Prabowo Subianto

iphone13-pro-max-
(Apple Support)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Capres Prabowo Subianto diketahui menggunakan iPhone 13 Pro Max, sebuah perangkat yang mengundang perhatian mengingat kepopulerannya. Penggunaan iPhone 13 Pro Max oleh Prabowo Subianto memicu perdebatan di kalangan masyarakat karena sebagai perangkat yang ketinggalan zaman.

Hal ini terutama karena ponsel tersebut rilis pada Oktober 2021. Sementara beberapa ponsel terbaru dengan teknologi yang lebih mutakhir telah muncul setelahnya.

Spesifikasi iPhone 13 Pro Max

Berikut merupakan spesifikasi lengkapnya:

Layar

  • Ukuran: 6,7 inci
  • Resolusi: 1284 x 2778 piksel
  • Rasio: 19,5:9
  • Refresh rate: 120 Hz

Dimensi dan Berat

  • Dimensi: 160,8 x 78,1 x 7,7 mm
  • Berat: 240 gram

Performa

  • Chipset: Apple A15 Bionic
  • CPU: Hexa-core
  • RAM: 6GB

Penyimpanan dan Kamera

  • Penyimpanan: 128GB / 256GB / 512GB / 1TB
  • Kamera belakang: 12MP, 12MP, 12MP
  • Kamera depan: 12MP

Baterai dan Sistem Operasi

  • Baterai: 4352mAh dengan fast charging 20W
  • Sistem operasi: iOS 15

Warna dan Harga

  • Warna: Graphite, Gold, Silver, Sierra Blue
  • Harga:
    • 128GB: Rp 20 juta
    • 256GB: Rp 23 juta
    • 512GB: Rp 27 juta
    • 1TB: Rp 31 juta

BACA JUGA: Cara Mengatasi Pengisian Daya Baterai iPhone yang Lemot!

Keunggulan

Berikut merupakan keunggulan dari ponsel ini yang harus kamu ketahui.

  • Memiliki skor AnTuTu lebih besar dari HP Android khusus gaming seperti ASUS ROG Phone 5.
  • Menggunakan chipset bertenaga tinggi yang menjamin kinerja yang lancar dan responsif.
  • Daripada seri iPhone 13 lainnya, ponsel ini memiliki daya tahan baterai yang lebih baik, memungkinkan penggunaan yang lebih lama tanpa perlu sering kita isi ulang.
  • Lengkap dengan fitur pengisian daya cepat 20W yang memungkinkan pengisian baterai secara efisien dan cepat.
  • Memiliki sertifikasi IP68 yang menjamin perlindungan terhadap debu dan air, menjadikannya tahan terhadap kondisi lingkungan yang ekstrem.

 

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Sprint Race MotoGP Belanda
Menangi Sprint Race MotoGP Belanda, Bagnaia di Jalur Juara
Yolla
5 Prestasi Yolla Yuliana dalam Dunia Voli
barcode pertamina solar subsidi (
Cara Daftar Barcode Pertamina untuk Beli Solar Subsidi
TikTok gift
Ini Harga Gift Paus di TikTok dan Cara Menggunakan Fiturnya
Puncak
Destinasi Wisata Instagramable di Puncak Bogor yang Wajib Dikunjungi
Berita Lainnya

1

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

2

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

3

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

4

Chile Vs Kanada Copa America 2024 Adu Taktik Menuju Perempat Final

5

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak
Headline
Manchester United Incar Matthijs De Ligt
Manchester United Incar Matthijs De Ligt Dari Bayern Munich
Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024
Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024
Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2023
Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0
Chile Vs Kanada Copa America 2024
Chile Vs Kanada Copa America 2024 Adu Taktik Menuju Perempat Final