Ketahui Alasan Manusia Tidak Bisa Mengingat Saat Bayi

Manusia tidak bisa mengingat saat bayi
(Web)

Bagikan

BANDUNG. TM.ID Pada saat kalian masih bayi apakah kalian masih ingat kejadian apa saja yang kalian alami saat itu. Adakah yang tahu kenapa hal tersebut bisa terjadi? Beberapa dari kalian pasti tidak ingat kalau kalian tidak bisa mengingat kejadian saat masih bayi. Ternyata hal tersebut merupakan periode gelap yang dialami manusia.

Peride gelap tersebut hanya terjadi saat kalian masih bayi hingga menjadi anak-anak. Hal tersebut dikenal sebagai amnesia masa bayi. Penyebabnya sampai sekarang masih dipertanyakan dan belum ada yang bisa memecahkan. Kami akan membahas beberapa alasan mengapa manusia tidak bisa mengingat saat bayi.

Alasan Manusia Tidak Bisa Mengingat Saat Bayi

Manusia tidak bisa mengingat saat bayi
(Web)

Menurut situs Live Sciense, kemungkinan besar saat kita masih bayi, otak kita belumbisa berfungsi secara beanar untuk mengumpulkan informasi kompleks dam bentuk ingatan. Namun, ada juga beberapa yang bisa kita ingat, seperti saat kamu harus mengatakan kata “tolong” dan juga saat melihat pertama kali wajah orang tua kita. Ingatan tersebut adalah semantik.

Hingga saat kamu berusia dua sampai empat tahun, anak-anak sangat kurang dalam memori episodiknya. Memori tersebut berkaitan dengan detail dari beberapa kejadian yang sangat spesifik. Ingatan tersebut kemudian akan tersimpan di berbagai permukaan otak atau yang biasa kamu sebut dengan cortex.

Menurut health.detik.com, misalnya ingatan suara akan diproses dalam cortex auditori yang berada di sisi otak, sementara ingatan visual akan diatur oleh cortex visual di belakang. Area otak tersebut diberi nama hippocampus yang berfungsi mengikat potong-potongan yang tersebar ini kembali.

Berikut merupakan penjelasan mengapa otak kamu tidak bisa mengingat saat masih bayi. Kamu pasti penasaran kan, apa saja alasannya.

1. Bahasa yang Terbatas

Manusia tidak bisa mengingat saat bayi
(Web)

Alasan manusia tidak bisa mengingat saat bayi yang pertama yaitu Bahasa yang terbatas. Manusia pada saat masih bayi sangat mempunyai bahasa yang terbatas. Menurut beberapa psikolog mengingat masa anak-anak karena tidak bisa membingkai ingatan dalam istilah bahasa linguistik.

Kamu mungkin sedang memikirkan hal tersebut secara berbeda sebelum kamu mengenal kata-kata untuk benda tersebut. Sehingga ingatan dari hari-hari tersebut sangat kurang jelas karena pandangan kamu terhadap dunia ini sungguh berbeda. Itulah alasan pertama mengapa kita tidak bisa mengingat saat bayi.

2. Belum Mengetahui Dirinya

Alasan manusia tidak bisa mengingat saat bayi  adalah belum mengetahui dirinya sendiri. Menurut liputan6.com, beberapa psikolog percaya bahwa bayi perlu mengembangkan rasa diri sebelum mereka dapat mengembangkan ingatan tetang hal-hal yang terjadi pada mereka yaitu ingatan autobiografi.

Pada saat kamu masih bayi kamu tidak akan benar-benar bisa mengerti diri kamu sendiri. Itu merupakan kesulitan saat memilih hal-hal mereka secara pribaadi. Ada sebuah percobaan tentang pengenalan diri  dan memberi dukungan dalam hal tersebut.

3. Otaknya Belum Berkembang

Alasan terakhir mengapa manusia tidak bisa mengingat pada saat dia masih bayi adalah otak kita saat itu belum berkembang. Karena pada saat bayi otak kita masih fresh dan belum bisa menampung memori yang berat. Banyak dari ahli saraf yang menyatakan bahwa bayi tidak bisa meletakkan ingatan jangka panjang karena otak mereka belum berkembang.

Sebagai seorang bayi kamu tentu belum bisa membuat kenangan tersendiri.  Hippocampus dan lobus temporal medial yang cukup berkembang dengan sangat baik pada saat kamu sudah menginjak usia satu tahun.

Sang ahli saraf mempercayai bahwa otak manusia itu bisa membantu saat kita akan membentuk ingatan episodik. Ingatan tentang hal-hal yang akan terjadi pada diri kamu.

Jadi seperti itu kira-kira alasan mengapa kita tidak bisa mengingat pada saat bayi. Sangat luar biasa sekali bukan, Terima kasih telah membaca artikel berikut ini. Silahkan beri komentar jika ada sesuatu yang tidak kamu sukai.

BACA JUGA: Ketahui Profesi yang Terancam Punah Ini!

(Kaje)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Skuat Persib Sering Diliburkan, Tyronne del Pino Singgung Beberapa Aspek Penting
Tiga Pemain Persib Ini Diisukan Hengkang, Siapa Saja Mereka?
b82cbb92-127c-40cb-971e-2811cf633833
DKPP Kota Bandung Klaim Nol Kasus Rabies, Gulirkan Program Sterilisasi Kucing Liar
hasan nasbi mundur
Komentar Politikus Gerindra soal Hasan Nasbi Mundur
IMG-20250428-WA0050
Dampak Upper Cisokan, Emak-emak Protes Tambang di Bandung Barat
ono surono siap dampingi aura cinta
Dibully Usai Debat dengan KDM, PDIP Jabar Siap Dampingi Aura Cinta
Berita Lainnya

1

Bandung Digital Academy: Smart City hingga AI dalam Jurnalistik

2

Hasan Nasbi Mundur dari Kepala PCO

3

David da Silva Curahkan Isi Hatinya dan Akui Ini Menjadi Musim Terberat Sepanjang Karirnya

4

Liverpool Juarai Liga Inggris Musim 2024-2025

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Ilustrasi-SMA-Unggulan-Garuda-Jpeg
Viral Video Ujian Biologi Gambar Alat Kelamin di SMAN 1 Cililin, Ini Penjelasan Pihak Sekolah
suar mahasiswa awards
Teropong Media Siap Kolaborasi dengan UNIBI Melalu Suar Mahasiswa Awards
hasan nasbi mengundurkan diri
Hasan Nasbi Mundur dari Kepala PCO
KECELAKAAN beruntun tol cisumdawu
Kecelakaan di KM 189 Tol Cisumdawu, 3 Orang Tewas

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.