Red Flag! Jangan Coba-Coba Pakai Make Up Ini

Red Flag Makeup
(Web)

Bagikan

BANDUNG.TM.ID Penggunaan make up tampaknya sudah melekat dalam diri perempuan sejak kecil. Ada yang menggunakannya karena akan tampil, datang ke suatu acara, atau hanya untuk kegiatan sehari-hari saja.

Penting sekali menemukan makeup yang cocok untuk diri sendiri. Jangan sampai kamu salah pilih atau salah dalam pengaplikasiannya, sehingga nanti hasilnya tidak akan bagus. Berikut red flag makeup yang harus kamu ketahui!

1. Foudation Tidak Sesuai Warna Kulit 

Red Flag makeup pertama adalah foudation yang tidak sesuain dengan warna kulit. Foundation digunakan untuk menutupi bagian wajah yang tidak sesuai dengan warna kulit. Berdasarkan penggunaannya, sehrausnya kamu memilih warna yang sesuai dengan warna kulit kamu.

Jangan memilih foundation yang mempunyai shade lebih terang atau lebih gelap dari warna kulit. Karena hal tersebut akan menyulitkan kamu untuk memadukan warna.

2. Penggunaan Lipstik Gelap 

Red flag makeup kedua adalah penggunaan lipstik dengan warna gelap pada bibir yang kecil. Karena warna gelap pada bibir yang tipis bisa membuat bibir terlihat menyusut. Alternatif lain, kamu bisa menggunakan lip liner. Bentuklah bibir sesuai keinginan kamu sebelum mengaplikasikan lip product.

3. Garis Eyeliner 

Membuat garis eyeliner ke seluruh mata merupakan salah satu red flag makeup berikutnya. Hal tersebut justru akan membuat kesan mata kamu terlihat kecil. Kamu bisa mencoba cara lain dengan menggunakannya pada bagian ujung mata. Gunakanlah waterliner jika tetap ingin menggunakannya.

4. Menggunakan Makeup di Wajah yang Masih Kotor

Sebaiknya jangan menggunakan makeup saat wajah masih kotor. Karena kulit wajah kamu akan menjadi imbasnya. Maka dari itu, sebelum menggunakan makeup pastikan wajahmu sudah bersih terlebih dahulu. Wajah yang kotor jika bertemu kosmetik akan memunculkan breakout dan jerawat.

5. Gunakan Pensil Alis dengan Warna Medium

Pensil alis merupakan salah satu alat makeup yang penting, terutama jika kamu memiliki rambut alis yang sedikit. Tapi, kamu juga harus memperhatikan pemilihan warnanya. Kamu bisa memilih warna cokelat muda, cokelat tua, hingga hitam. Hindari menggunakan warna yang terlalu muda seperti cokelat dan abu-abu, supaya wajahmu tidak pucat.

BACA JUGA: 5 Make Up Hacks yang Bisa Kamu Pakai!

(Kaje)

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Sumber : info_jabotabek
Kereta Api Barang Tabrak Mobil Pemadam di Perlintasan Kereta Haurgeulis
Rumania vs Belanda 16 Besar EURO 2024
Rumania vs Belanda 2 Juli, 16 Besar EURO 2024: Koeman Ketakutan
Manfaat susu murni
Manfaat, Mitos dan Fakta Seputar Susu Murni
Pembuatan patung GWK
Sejarah Pembuatan Patung GWK, Ikonnya Kota Bali!
menghapus riwayat pembelian Shopee
Cara Menghapus Riwayat Pembelian Shopee, Emang Bisa?
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Jangan Yalla Shoot, Ini Link Streaming Portugal Vs Slovenia Babak 16 Besar Euro 2024

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
Eskalator di Mal PVJ Bandung
Remaja Terjepit Eskalator di Mal PVJ Bandung, Alami Patah Tulang
Uruguay Singkirkan Amerika Serikat dari Copa America 2024
Uruguay Singkirkan Amerika Serikat dari Copa America 2024, Skor 1-0
Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024
Hasil Portugal vs Slovenia Euro 2024: Selecao das Quinas Menang Adu Penalti
ilmuan jepang
Ngeri, Ilmuwan Jepang Ciptakan Robot Pakai Kulit Hidup Manusia