Jadwal Misa Natal 2024 di Jakarta, Lengkap dengan Waktunya!

misa natal jakarta
(pexels)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Misa hari raya Natal akan dilaksanakan tanggal 24 Desember 2024, hingga pada hari Natal di 25 Desember 2024 mendatang.

Masing-masing gereja memiliki jadwalnya, sehingga perlu tahu agar tidak sampai ketinggalan agenda yang dilaksanakan di gereja terdekat.

Gereja Katedral Jakarta

Untuk Gereja Katedral Jakarta, misa malam Natal akan dilaksanakan pada hari Selasa, (24/12/2024) pada pukul 17.00 WIB dan pukul 20.00 WIB. Misa Natal kemudian dilakukan di hari berikutnya sebanyak tiga kali, yakni pada pukul 08.30 WIB, 11.00 WIB, dan 17.00 WIB.

Misa yang dilakukan di Gereja Katedral akan didukung dengan penggunaan gedung Graha Pemuda, dengan kapasitas hingga 5,000 jemaat dalam satu kali ibadah.

Tentu, hal ini akan membantu umat yang ingin turut serta dapat menghadiri misa secara langsung dan merasakan sakralnya misa tersebut.

Jadwal Misa Natal untuk Beberapa Paroki

Untuk beberapa paroki yang ada di sekitar Jakarta, jadwal yang telah rilis adalah sebagai berikut.

Paroki Kelapa Gading

24 Desember 2024 pukul 17.00 WIB da 20.30 WIB untuk KTG dan YKB, kemudian 17.30 WIB dan 21.00 WIB untuk P2
25 Desember 2024 pukul 10.00 WIB untuk KTG, 08.00 WIB untuk YKB, 11.00 WIB untuk anak-anak, 07.30 WIB dan 10.30 WIB untuk P2

Gereja Keluarga Kudus Rawamangun

24 Desember 2024 pukul 16.30 WIB dan 20.00 WIB untuk GKKR dan GKP
25 Desember 2024 pukul 07.00 WIB, 09.00 WIB, dan 17.00 WIB untuk GKKR, 09.00 WIB untuk MD, dan 09.00 WIB untuk GKP

Gereja Maria Bunda Perantara

24 Desember 2024 pukul 18.00 WIB dan 20.30 WIB
25 Desember 2024 pukul 09.00 WIB dan 17.00 WIB

Paroki Sunter – Gereja St. LUkas

24 Desember 2024 pukul 17.00 WIB, 20.00 WIB, dan 23.00 WIB
25 Desember 2024 pukul 08.00 WIB, 11.00 WIB, dan 17.00 WIB

BACA JUGA: Umat Nasrani Bandung Raya Laksanakan Misa Natal di Gereja Katedral Santo Petrus Jalan Merdeka

Paroki Kramat – Gereja Hati Kudus

24 Desember 2024 pukul 17.00 WIB dan 20.00 WIB
25 Desember 2024 pukul 07.00 WIB, 09.00 WIB (untuk keluarga), dan 17.00 WIB

Jadi itu merupakan informasi jadwal misa Natal di beberapa gereja dan paroki di sekitar Jakarta.

 

(Kaje/Budis)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
hanura bangkit
Hanura Nyatakan Bangkit, Janji Tak Akan Tunduk dari Politik Uang!
bersin saat memasak cabai-1
Tips Agar Tidak Bersin Saat Memasak Cabai, Ibu-ibu Wajib Tahu!
Apa itu MFA ASN
Apa Itu MFA ASN? Begini Cara Aktivasinya!
ijazah palsu jokowi roy suryo
Berujung Dikasuskan soal Isu Ijazah Palsu Jokowi, Roy Suryo: Konyol!
kasus pagar laut tangerang
IPW Soal Kasus Pagar Laut Tangerang: Ada Ego Kelembagaan antara Kejagung dan Kepolisian
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Barcelona vs Real Madrid Selain Yalla Shoot di Final Copa del Rey 2025

2

Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Selain Yalla Shoot

3

Link Live Streaming Chelsea vs Everton Selain Yalla Shoot

4

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

5

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Gunung Semeru Kembali Erupsi, Kolom Abu Teramati 500 Meter dari Puncak
Barcelona
Bungkam Real Madrid 3-2, Barcelona Juarai Copa del Rey 2024/2025
Kabar Duka, Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank Meninggal Dunia
Kabar Duka, Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank Meninggal Dunia
Ratusan Rumah di 3 Kecamatan Terendam Banjir di Cianjur
Ratusan Rumah di 3 Kecamatan Terendam Banjir di Cianjur

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.