Jadwal Lengkap Euro 2024, Penyisihan Sampai Final

Rumania vs Ukraina Euro 2024
Rumania vs Ukraina Euro 2024 (YouTube RCTI)

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA.ID — Simak jadwal lengkap pertandingan Euro 2024 yang berlangsung di 10 stadion di Jerman.

10 Stadion pertandingan Euro 2024:

  1. Berlin
  2. Leipzig
  3. Hamburg
  4. Dortmund
  5. Gelsenkirchen
  6. Dusseldorf
  7. Cologne
  8. Frankfurt
  9. Stutgart
  10. Munich

Euro 2024 sudah dimulai sejak Jumat 14 Juni, di mana sebanyak delapan tim di Grup A dan Grup B sudah bertanding hingga Minggu (16/6) dinihari WIB.

Kedelapan grup yang sudah menjalani laga perdanaya adalah:

Grup A :

14 Juni: Jerman 5-1 Skotlandia ( Munich )

15 Juni: Hongaria 1-3 Swiss ( Köln )

Grup B

15 Juni: Spanyol 3-0 Kroasia ( Berlin )

15 Juni: Italia 2-1 Albania ( Dortmund )

BACA JUGA: Selain Yalla Shoot, Ternyata Ini Link Streaming Slovenia Vs Denmark di Fase Gropu C Europa 2024

Berikut Jadwal Lengkap Euro 2024

Babak Penyisihan Grup

14 Juni
Grup A : Jerman 5-1 Skotlandia ( Munich )

15 Juni
A : Hongaria 1-3 Swiss ( Köln )
B : Spanyol 3-0 Kroasia ( Berlin )
B : Italia 2-1 Albania ( Dortmund )

16 Juni
D : Polandia vs Belanda ( Hamburg , 15:00)
C : Slovenia vs Denmark ( Stuttgart , 18:00)
C : Serbia vs Inggris ( Gelsenkirchen , 21:00)

17 Juni
E : Rumania vs Ukraina ( Munich , 15:00)
E : Belgia vs Slovakia ( Frankfurt , 18:00)
D : Austria vs Prancis ( Düsseldorf , 21:00)

18 Juni
F : Türkiye vs Georgia ( Dortmund , 18:00)
F : Portugal vs Czechia ( Leipzig , 21:00)

19 Juni
B : Kroasia vs Albania ( Hamburg , 15:00)
A : Jerman vs Hongaria ( Stuttgart , 18:00)
A : Skotlandia vs Swiss ( Koln , 21:00)

20 Juni
C : Slovenia vs Serbia ( Munich , 15:00)
C : Denmark vs Inggris ( Frankfurt , 18:00)
B : Spanyol vs Italia ( Gelsenkirchen , 21:00)

21 Juni
E : Slovakia vs Ukraina ( Düsseldorf , 15:00)
D : Polandia vs Austria ( Berlin , 18:00)
D : Belanda vs Prancis ( Leipzig , 21:00)

22 Juni
F : Georgia vs Czechia ( Hamburg , 20:00 WIB)
F : Türkiye vs Portugal ( Dortmund , 23:00 WIB)

24 Juni
E : Belgia vs Romania ( Cologne , 02:00 WIB)

A : Swiss vs Jerman ( Frankfurt , 02:00 WIB)
A : Skotlandia vs Hongaria ( Stuttgart , 02:00 WIB)

25 Juni
B : Kroasia vs Italia ( Leipzig , 02:00 WIB)
B : Albania vs Spanyol ( Düsseldorf , 02:00 WIB)

D : Belanda vs Austria ( Berlin , 23:00 WIB)
D : Prancis vs Polandia ( Dortmund , 23:00 WIB)

26 Juni
C : Inggris vs Slovenia ( Köln , 02:00 WIB)
C : Denmark vs Serbia ( Munich , 02:00 WIB)

E : Slovakia vs Rumania ( Frankfurt , 23:00 WIB)
E : Ukraina vs Belgia ( Stuttgart , 23:00 WIB)

27 Juni

F : Ceko vs Türkiye ( Hamburg , 02:00 WIB)
F : Georgia vs Portugal ( Gelsenkirchen , 02:00 WIB)

Babak 16 besar Euro 2024:

29 Juni
38 2A vs 2B ( Berlin, 23:00 WIB)

30 Juni
37 1A vs 2C ( Dortmund , 02:00 WIB)

40 1C vs 3D/E/F ( Gelsenkirchen , 23:00 WIB)

1 Juli
39 1B vs 3A/D/E/F ( Cologne , 02:00 WIB)

42 2D vs 2E ( Düsseldorf, 23:00 WIB)

2 Juli
41 1F vs 3A/B/C ( Frankfurt , 02:00 WIB)

2 Juli
43 1E vs 3A/B/C/D ( Munich , 23:00 WIB)

3 Juli
44 1D vs 2F ( Leipzig , 02:00 WIB)

Perempat Final Euro 2024:

5 Juli
45 W39 vs W37 ( Stuttgart , 23:00 WIB)

6 Juli
46 W41 vs W42 ( Hamburg , 02:00 WIB)

7 Juli
48 W40 vs W38 ( Düsseldorf , 23:00 WIB)

8 Juli
47 W43 vs W44 ( Berlin , 02:00 WIB)

Rehat tanggal 7 dan 8 Juli

Semifinal Euro 2024:

10 Juli
49 W45 vs W46 ( Munich , 02:00 WIB)

11 Juli
50 W47 vs W48 ( Dortmund , 02:00 WIB)

Rehat tanggal 11, 12 dan 13 Juli

Final Euro 2024:

15 Juli
W49 vs W50 ( Berlin , 02:00 WIB)

 

(Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Eks Asisten Paula
Eks Asisten Bongkar Tabiat Paula Verhoeven Soal Bon Belanja
Direktur Utama (Dirut) PT LEN Industri (Persero) Bobby Rasyidin, Mobil Maung Pindad
5.000 Unit Mobil Maung Ditarget Rampung Akhir Tahun Ini
Budaya Banten
Mengenal Budaya dan Ciri Khas Suku Banten, Pewaris Warisan Kesultanan
Paula Verhoeven
Dibatasi Baim Wong, Paula Verhoeven Rindukan Momen Tidur Bersama Kiano dan Kenzo
rk bertemu jokowi
RK: Jokowi Beri Gagasan dan Konsep Soal Jakarta
Berita Lainnya

1

Cek Fakta : Kloning Babi dan Sapi di China?

2

Sampah Makanan Bergizi Gratis akan Diolah jadi Pupuk

3

Bikin Macet, Paku Bumi Jatuh di Jalan Buah Batu - Soekarno Hatta Bandung

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

CSIIS Ungkap Tom Lembong Penghancur Industri Gula Nasional
Headline
AMSI Jabar Pelatihan Cek Fakta 1
Amsi Jabar Gelar Pelatihan Cek Fakta, Hindari Menguatnya Mis-informasi Jelang Pilkada
Jorge Martin Kuasai Sirkuit Phillip Island
Jadi yang Tercepat di Sirkuit Sepang, Jorge Martin OTW Juara MotoGP 2024
timnas Indonesia
27 Pemain Timnas Indonesia Dipanggil Jelang Laga Versus Jepang dan Arab Saudi, 2 Pemain Absen
Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat
BMKG Sebut Siklon Tropis Penyebab Suhu Panas Meningkat