Innalillahi, Polo Srimulat Dikabarkan Meninggal Dunia!

Srimulat
(Instagram @polo_srimulat)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Kabar duka menyelimuti dunia komedi Indonesia, Polo, pelawak legendaris Srimulat dikabarkan meninggal dunia.

Anggota grup komedi Srimulat ini meninggal dunia pada Rabu (6/3/2024) pukul 12.10 di Rumah Sakit Ana Medika, Bekasi.

Polo meninggal di usia 61 tahun. Beberapa tahun terakhir dia memang tengah berjuang melawan sakit.

Bahkan di 2020, rekan komedian sempat mengabarkan bahwa pelawak bernama asli Barata Nugroho itu terbaring lemah di ruangan

perawatan intensif sebuah rumah sakit.

BACA JUGA: Siap-siap Srimulat Hidup Memang Komedi Bakal Rilis 23 November 2023!

Polo lahir pada 20 Maret 1962 dan mulai terkenal sebagai seorang pelawak usai bergabung dengan grup lawak Srimulat.

Selain bergabung dengan grup Srimulat, rupanya dia pernah membintangi beberapa film.

Film yang pernah dibintangi mendiang Polo di antaranya adalah ‘Kejarlah Jodoh Kau Kutangkap’ pada tahun 2011.

Kariernya semakin melejit usai membintangi beberapa sinetron. Salah satunya adalah sinetron ‘Jodoh Wasiat Bapak’ pada tahun 2018.

 

(Kaje/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Arsan Makarin Hengkang Dari Persib
Arsan Makarin Hengkang Dari Persib
yamaha Y-AMT
Yamaha Kembangkan Teknologi Y-AMT, Selamat Tinggal Kopling Manual!
barcode pertamina
Legal sebagai Konsumen BBM Bersubsidi? Pastikan Cek Barcode Pertamina
Ragnar Oratmangoen sosok inspiratif
3 Sosok Inspiratif Ragnar Oratmangoen: Nabi Muhammad, Ayah, dan Ronaldinho
nissan mobil listrik giias 2024
Nissan Bakal Bawa Mobil Listrik dari Jepang ke GIIAS 2024, Ini Bocorannya
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

3

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

4

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF

5

Manchester United Incar Matthijs De Ligt Dari Bayern Munich
Headline
Pilkada Jakarta 2024
Kaesang Gantikan Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta 2024?
Argentina Kalahkan Peru 2-0 di Copa America 2024
Lionel Messi Diparkir, Argentina Kalahkan Peru 2-0 di Copa America 2024
Manchester United Incar Matthijs De Ligt
Manchester United Incar Matthijs De Ligt Dari Bayern Munich
Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024
Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024