Inilah Keuntungan dan Manfaat Uang Elektronik, Simak Info Lengkapnya Disini

Keuntungan dan Manfaat Uang Elektronik.(

Bagikan

JAKARTA.TM.ID: Saat ini masyarakat Indonesia lebih banyak menggunakan uang elektronik untuk melakukan pembayaran, bahkan uang elektronik memberikan banyak keuntungan dan manfaat bagi para penggunannya diantaranya, Kemudahan dan Kecepatan Transaksi.

Sementara itu, dikutip dari pajakku,penggunaan uang elektronik menawarkan kemudahan karena tidak lagi perlu membawa uang fisik karena semua transaksi dapat dilakukan secara online atau denga kartu. Transaksi juga dapat dilakukan kapan saja dan dimana saja dengan smartphone yang terhubung ke internet atau dengan tap menggunakan kartu.

Apalagi dengan berkembangnya QRIS yang dapat digunakan untuk pembayaran dengan uang elektronik semakin memberikan kemudahan dalam bertransaksi sehari-hari.

Kecepatan Transaksi

Pembayaran yang akurat dan Efisien yakni, salah satu kelebihan dan manfaat lain dari uang elektronik adalah pembayaran lebih akurat dan efisien. Waktu disaat bertransaksi akan lebih cepat, efisien, dan akurat, karena tidak harus menunggu kembalian uang dan nominal yang dibayarkan pun sesuai dengan sistem.

Riwayat Pengeluaran yang Tertata

Selain itu, transaksi penggunaan uang elektronik tercatat secara otomatis melalui aplikasi yang sudah disediakan oleh masing-masing penerbit uang elektronik.

Hal ini tentunya mempermudah pengguna untuk melacak pengeluaran dan pemasukan. Pengeluaram pengguna dapat terlacak dengan lebih terstruktuf tanpa memerlukan pencatatan manual yang tidak praktis.

Promo dan Diskon

Promo dan diskon ditawarkan oleh penerbit uang elektronik untuk menggaet pengguna agar tetap menggunakan uang elektronik tersebut. Berbagai merchant dan toko seringkali memberikan potongan harga, cashback, atau promosi khusus jika menggunakan uang elektronik tertentu. Pengguna tentunya diuntungkan dengan kehadiran promo dan diskon ini, sebab dapat menghemat lebih banyak uang dari yang seharusnya.

 

Laporan Wartawan Jakarta : Agus Irawan

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
DPR RI Naturalisasi
Dukungan Penuh DPR RI Agar Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026
Sahrul Gunawan Ekonomi kreatif
Sahrul Gunawan Bidik Potensi Ekonomi Kreatif di Kabupaten Bandung
Fitur blokir X
Pembaruan Fitur Blok Milik X Picu Kontroversi
Anggur Shine Muscat
Tips Mencuci Anggur Agar Terhindar dari Residu
Kafe bunga
Cantiknya, 3 Kafe di Bandung yang Dikelilingi Taman Bunga
Berita Lainnya

1

Pabrik Tekstil di Katapang Andir Kabupaten Bandung Kebakaran

2

Hampir 2.000 Peserta Meriahkan POSPAY Run 2024 di Bandung

3

Aksi Reuni 411 Menyasar Jokowi dan Fufufafa, Balas Dendam?

4

PP PERSIS Tegaskan Netral di Pilkada Kabupaten Bandung

5

Ditemukan Bakteri, BPOM Desak Penjualan Jajanan Impor Latiao Disetop!
Headline
Polisi selamatkan bocah tenggelam
Dramatis! 2 Anggota Polisi Sikka NTT Selamatkan Bocah Tenggelam: Berikan CPR dan Nafas Buatan
KPU Kota Bandung Siapkan 10 TPS Khusus
KPU Kota Bandung Siapkan 10 TPS Khusus saat Pilwalkot Bandung 2024
Pabrik Tekstil di Katapang Andir Kabupaten Bandung Kebakaran
Pabrik Tekstil di Katapang Andir Kabupaten Bandung Kebakaran
Sirkuit-Barcelona-Catalunya
Seri Final MotoGP 2024 Dipindah ke Sirkuit Catalunya