Ilham Habibie Ajak Masyarakat Optimalkan Teknologi Guna Jangkau Para Pemilih

lham Habibie Ajak Masyarakat Optimalkan Teknologi Guna Jangkau Para Pemilih
Ilham Habibie saat berkunjung ke pasar modern di Lembang (dok. Ilham Habibie)

Bagikan

BANDUNG,TEROPONGMEDIA.ID — Ilham Habibie, Calon Wakil Gubernur Jawa Barat 2024 yang berpasangan dengan Ahmad Syaikhu, menekankan pentingnya strategi kampanye modern dalam menghadapi era digital.

Dalam kunjungannya ke pasar modern tersebut, Ilham mengajak para relawan untuk memanfaatkan platform digital, khususnya WhatsApp, guna menyebarkan pesan-pesan kampanye secara cepat dan efektif.

“Pengguna WhatsApp di Indonesia sangat besar. Kampanye harus cepat dan efektif,” kata Ilham Habibie.

Selain itu, Putra sulung presiden ke-3 RI tersebut mengatakan, spanduk atau APK dan media yang berada di luar memang bagus. Namun menurutnya di zaman teknologi saat ini masyarakat harus bisa memanfaatkan teknologi yang kian pesat

“Baliho dan media luar ruang lainnya bagus, namun di zaman ini, kita harus bisa mengoptimalkan teknologi,” ujarnya.

BACA JUGA: Deklarasi Akbar 500 Relawan ASIH, Ilham Habibie Sampaikan Terimakasih

Data dari GoodStats (2024) menunjukkan para pengguna WhatsApp di Indonesia mencapai 112 juta orang, menjadikannya sebagai negara dengan pengguna WhatsApp terbanyak ketiga di dunia, setelah India dan Brazil.

Sebagai sosok yang terkenal dengan kefasihannya di ranah teknologi, Ilham Habibie percaya pesan kampanye akan tersebar lebih cepat dan luas melalui pendekatan modern.

 

(Rizky Iman/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
hari bumi sedunia
Peringati Hari Bumi Sedunia, Jakarta Bakal Padam 1 Jam Malam Ini!
Alvin Lapian
Alvin Lapian Comeback dengan Lagu "Berulang dan Berputar"
Viral Cewek Ngambek, Cowok Panik Transfer Rp150 Juta!
megawati palestina
Megawati Usul Dirikan KAA Jilid II, Demi Kelangsungan Palestina
Liverpool
Liverpool Tinggal Selangkah Lagi, Slot Minta Dukungan Total dari Suporter
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

5

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!
Headline
Persib Bandung
Link Live Streaming Persib Bandung vs PSS Sleman Selain Yalla Shoot
santri gontor tertimpa longsor
29 Santri Gontor Tertimpa Longsor, 4 Santri Meninggal!
Patrice Evra
Dari Old Trafford ke Oktagon, Patrice Evra Siap Debut di MMA
Persib Bandung vs PSS Sleman
Prediksi Skor Persib Bandung vs PSS Sleman BRI Liga 1 2024/2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.