Gibran Ngaku Dapat Ucapan Selamat dari Sejumlah Pihak

Gibran mendapat selamat
Gibran meminta masyarakat untuk tetap menunggu hasil perhitungan suara dari KPU. (Sumber Foto: Instagram @gibran_rakabuming)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Calon wakil presiden nomor urut 02 Gibran Rakabuming Raka, mengakui bahwa dirinya telah mendapat ucapan selamat dari beberapa pihak. Atas unggulnya perolehan suara pemilu (pemilihan umum) dari hasil hitung cepat yang dilakukan oleh lembaga survei.

“Teman-teman dari PDIP juga sudah ngasih selamat. Nggak usah disebutkan siapa,” kata Gibran, di Solo, Jawa Tengah, Jumat (16/2/2024).

Meskipun begitu, Gibran meminta masyarakat untuk tetap menunggu hasil perhitungan suara yang resmi dari KPU (Komisi Pemilihan Umumm RI.

BACA JUGA: Prabowo-Gibran Unggul di Quick Count, Jokowi: Ojo Kesusu

Gibran mengungkapkan, saat ini yang menjadi prioritasnya ialah pemilu yang dilaksanakan di Solo dapat berjalan dengan lancar dan aman.

Terkait pencalonannya sebagai wakil presiden yang mendapat perolehan suara unggul dari hasil hitung cepat. Dia mengatakan tidak menutup kemungkinan untuk menjalin komunikasi dengan pasangan calon lainnya.

“Ya nanti, kalau beliau-beliau sudah memberikan saya kesempatan untuk sowan (silaturahmi),” kat Gibran, melansir Antara.

Calon wakil presiden nomor urut 2 tersebut juga berharap dapat mengobrol santai dengan pasangan calon nomor urut 1 dan 3.

BACA JUGA: Prabowo-Gibran Unggul di Quick Count, Jokowi: Ojo Kesusu

“Ya untuk komunikasi ya memang belum, tapi saya sangat berharap dalam waktu dekat bisa ngobrol santai sarapan pagi atau ngopi-ngopi,” pungkas Gibran.

(Vini/Masnur)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
JNE
JNE Terima Penghargaan dari Badan Narkotika Nasional Provinsi DKI Jakarta
Dennis Lim
Pernah Punya Bisnis Kasino, Ini Profil dan Biodata Ustaz Dennis Lim
NIK sebagai NPWP
Peluncuran Layanan Perpajakan Berbasis NIK sebagai NPWP, NPWP 16 Digit, dan NITKU
jarak masjidil haram aqsa
Jarak Masjidil Haram ke Aqsa, Keajaiban Rasulullah Saw Berkat Allah SWT
Beckham Putra Nugraha Persib
Beckham Putra Nugraha Antusias Sambut Latihan Bersama Persib
Berita Lainnya

1

Penuh Drama, Jeman Vs Denmark Berakhir 2-0 di Euro 2024

2

Tyronne del Pino, Pemain Asing Persib Yang Terbuang Kini Mulai Dilirik Bojan Hodak

3

Segini Anggaran Belanja Persib Bandung Jelang Liga 1 2024/2025

4

Swiss Melaju ke Perempat Final Euro 2024 Setelah Singkirkan Italia 2-0

5

Gelombang Protes di Kenya: Tolak Kenaikan Pajak Demi Lunasi Utang IMF
Headline
data polri kena hack
Data Polri Kena Hack, Beredar di Dark Web!
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie
Kronologi Meninggalnya Zhang Zhi Jie di Asia Junior Championship 2024
Korban Tanah Longsor Blitar
Pencarian 6 Jam, 2 Korban Tanah Longsor Blitar Ditemukan Tewas
Spanyol Semifinal EURO 2024
Hancurkan Georgia 4-1, Spanyol Bertemu Jerman di Perempat Final EURO 2024