Ditegur Merokok, Pasangan Turis Aniaya Satu Keluarga di McD Bali

Bagikan

BALI, TM.ID: Pasangan turis asal Rusia diduga menganiaya satu keluarga di restoran cepat saji McDonald’s Jimbaran, Bali pada Senin (22/5/2023). pasangan turis itupun dilaporkan ke polisi.

Keluarga pelapor diketahui berinisial HY, EN, dan ibunya berinisial Y melaporkan dua bule Al serta perempuannya PV.

Masalah dipicu gegera keluarga tersebut menegur pasangan turis itu yang sedang merokok vape (rokok elektrik).

BACA JUGA: Viral, Pintu Pesawat Asiana Airlines Terbuka di Ketinggian 200 Meter

“Satu keluarga ini sedang makan dan disebelahnya ada pasangan turis sedang merokok Vape sehingga dilaporkan ke Manager McDonald’s,” kata sumber, dikutip pada Sabtu (27/5/2023).

“Turis laki-laki memukul wajah korban HY, dan mendorong EN hingga jatuh. Pelaku juga membekap dan menekankan lutut ke punggung ibunya L,” tambahnya

Pelaporan tersebut dikonfirmasi oleh Kapolsek Kuta Selatan, Kompol I Nyoman Karang Adi Putra. Kasus ini sedang didalami oleh pihak berwajib.

“Masih didalami,” ungkap I Nyoman.

Akibat dari penganiayaan ini, korban HY mengalami bengkak pada rahang kiri dan tulang rusuk sebelah belakang kirinya.

Sedangkan istrinya, yakni EN terluka pada bahu sebelah kiri, lutut kanan dan kiri mengalami sakit.

Selain itu, turis Rusia mengalami luka gores pada pinggang sebelah kiri, luka pada kuping sebelah kanan, dan goresan lengan kanan.

BACA JUGA: Lycie Usai Viral Refund Tiket Coldplay dan Ungkap Keuntungannya

(Saepul/Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Alih Fungsi Lahan Pertanian
Pengeboran Migas di Indramayu dan Wajo Disetujui, LP2B Dikorbankan?
daihatsu toyota
Daihatsu Mau Pindah ke Toyota? Ini Pernyataan dari Perusahaan
bus ugal-ugalan
Bus Rute Surabaya-Semarang Ugal-Ugalan Jadi Bahan Berita Media China, Netizen: Kemunduran!
preman pasar
Aksi Preman Pasar Palak Pedagang dan Tendang Dagangan di Bekasi, Bikin Netizen Naik Darah!
Zalnando: Kumpul Keluarga Cabang Indonesia Kan
Undang Kevin Mendoza di Waktu Lebaran, Zalnando: Kumpul Keluarga Cabang Indonesia Kan
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan Selain Yalla Shoot

2

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Link Live Streaming Indonesia Vs Korsel U23, Selain Yalla Shoot

5

Sejarah Letusan Gunung Gede dan Potensi Ancaman di Masa Depan
Headline
Soal Tarif Impor Trump, Kadin Sebut Peluang Negosiasi Masih Terbuka
Soal Tarif Impor Trump, Kadin Sebut Peluang Negosiasi Masih Terbuka
Timnas Indonesia U-17
Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan Selain Yalla Shoot
arus balik
Waspada Pemudik ke Jakarta, Korlantas Ungkap Perkiraan Arus Balik Mudik 2025
Korsel Segera Gelar Pemilu Setelah Presiden Yoon Resmi Dicopot
Korsel Segera Gelar Pemilu Setelah Presiden Yoon Resmi Dicopot

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.