Ditegur Merokok, Pasangan Turis Aniaya Satu Keluarga di McD Bali

Bagikan

BALI, TM.ID: Pasangan turis asal Rusia diduga menganiaya satu keluarga di restoran cepat saji McDonald’s Jimbaran, Bali pada Senin (22/5/2023). pasangan turis itupun dilaporkan ke polisi.

Keluarga pelapor diketahui berinisial HY, EN, dan ibunya berinisial Y melaporkan dua bule Al serta perempuannya PV.

Masalah dipicu gegera keluarga tersebut menegur pasangan turis itu yang sedang merokok vape (rokok elektrik).

BACA JUGA: Viral, Pintu Pesawat Asiana Airlines Terbuka di Ketinggian 200 Meter

“Satu keluarga ini sedang makan dan disebelahnya ada pasangan turis sedang merokok Vape sehingga dilaporkan ke Manager McDonald’s,” kata sumber, dikutip pada Sabtu (27/5/2023).

“Turis laki-laki memukul wajah korban HY, dan mendorong EN hingga jatuh. Pelaku juga membekap dan menekankan lutut ke punggung ibunya L,” tambahnya

Pelaporan tersebut dikonfirmasi oleh Kapolsek Kuta Selatan, Kompol I Nyoman Karang Adi Putra. Kasus ini sedang didalami oleh pihak berwajib.

“Masih didalami,” ungkap I Nyoman.

Akibat dari penganiayaan ini, korban HY mengalami bengkak pada rahang kiri dan tulang rusuk sebelah belakang kirinya.

Sedangkan istrinya, yakni EN terluka pada bahu sebelah kiri, lutut kanan dan kiri mengalami sakit.

Selain itu, turis Rusia mengalami luka gores pada pinggang sebelah kiri, luka pada kuping sebelah kanan, dan goresan lengan kanan.

BACA JUGA: Lycie Usai Viral Refund Tiket Coldplay dan Ungkap Keuntungannya

(Saepul/Dist)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
DPRD DKI Minta Pramono Cari Solusi Soal Penurunan Pajak BBM Sebesar 5 Persen
baterai lg indonesia
Investasi Besar Baterai Mobil EV Batal di Indonesia, LG Masih Punya Komitmen
Suar Mahasiswa Awards 2025
Suar Mahasiswa Awards 2025: Berkarya Lewat Foto Jurnalistik, Tips dan Trik Tangkap Momen
Chery lepas
Chery Kenalkan Merek Lepas, Ada Kaitan dengan Indonesia?
BPBD Dorong Masyarakat Fungsikan Kembali Kentongan
BPBD Dorong Masyarakat Fungsikan Kembali Kentongan
Berita Lainnya

1

Bupati Cirebon Luncurkan Program 'DAKOCAN'

2

Kota Bandung Perlu Bangun Sistem Pangan Berkelanjutan

3

LSI: Kepala Daerah di Jabar Harus Ikuti Langkah Bupati Bandung Terjemahkan Program Presiden

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

UKRI Lakukan Kunjungan ke Teropong Media, Bahas Evaluasi Magang dan Peluang Kolaborasi
Headline
ijazah jokowi
Pengunggat Ijazah Jokowi Jadi Tersangka, Kasus Pemalsuan!
Aleix Espargaro
Kembali ke Lintasan MotoGP Sebagai Wildcard Honda, Aleix Espargaro Mengaku Gugup
Gempa Bumi Guncang Cilacap Jateng
Gempa Bumi M 3,4 Guncang Cilacap Jateng
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 18 April 2025
Prakiraan Cuaca Sejumlah Kota di Indonesia 25 April 2025

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.