Daging Kurban Paling Sehat, Sapi atau Kambing? Ini Kata Ahli Gizi

Bagikan

BANDUNG, TM.ID: Berkah dari perayaan Idul Adha, masyarakat biasanya menerima pembagian daging kurban, baik itu sapi atau kambing.

Akan tetapi, daging kedua hewan tersebut memiliki perbedaan nilai gizi yang berbeda.

Para ahli gizi meyakini, bahwa kambing dianggap lebih baik dari sapi. Bahkan, tak tertandingi oleh daging ayam.

Lantas, mengapa daging Kambing dapat dikategorikan sebagai daging merah terbaik diantara sapi?

Nutrisi dari Daging Kambing

Daging kambing saat dikonsumsi akan dapat memperoleh kandungan nutrisi yang lengkap untuk pola sehat manusia.

Sedangkan, memakan lemak hewan akan berujung pada problematika kesehatan. Namun, malah sebaliknya, memakan lemak kambing secara berlebihan akan mendapatkan total energi yang lebih banyak dari yang di dibutuhkan.

Lemak dari daging kambing lebih sedikit, sehingga memiliki sumber protein lebih besar daripada kalori.

Memuat Healthline, mengkonsumsi daging kambing yang tidak berlemak dapat bermanfaat untuk untuk orang yang sedang melakukan program diet.

Dalam 85 gram daging, kambing hanya memiliki 1 gram lemak jenuh. Dari daging sapi dengan porsi yang sama, mengandung 2 gram lemak jenuh.

Lemak jenuh kerap dikaitkan dengan kolesterol jahat atau low-density lipoprotein (LDL) dalam darah.

Alasan lainnya, daging kambing memiliki tinggi zat besi yang bermanfaat bagi tubuh. Daging kambing dengan ukuran 85 gram mengandung 3,2 zat besi. Jumlah tersebut hampir lebih baik dua kali dari lipat dari sapi, yang 1,8 mg (tanpa lemak) dan daging dada ayam 0,42 mg.

Dari penjelasan di atas bisa disimpulkan, semakin pengolahan daging kurban kambing yang baik, bisa mendapatkan kandungan yang bermanfaat bagi tubuh

BACA JUGA: Kenapa Pusing Setelah Makan Daging Kambing? Ini Jawabannya

(Saepul)

 

 

 

 

 

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
apa itu vasektomi
Ramai Diperbincangkan, Apa Itu Vasektomi?
Prabowo dan Jokowi Potensi Pecah Kongsi Demi Kepentingan Kekuasaan Politik
Prabowo dan Jokowi Potensi Pecah Kongsi Demi Kepentingan Kekuasaan Politik
Masyarakat Diminta Peran Aktif Laporkan Dugaan Politik Uang
Masyarakat Diminta Peran Aktif Laporkan Dugaan Politik Uang
Cibeber
Wow! Desa Cibeber Bangun Lapangan Mini Soccer Rp1,5 Miliar
Jemaah haji BPJS Kesehatan
Jemaah Haji Harus Punya BPJS Kesehatan, Bagaimana Jika Tidak Aktif?
Berita Lainnya

1

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bali United Selain Yalla Shoot

2

Link Live Streaming Manchester United vs Lyon Selain Yalla Shoot

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

5

Drama Telah Usai, Persib Amankan Poin Sempurna Atas Bali United 
Headline
Sikapi Kasus Pemerkosaan oleh Dokter PPDS Unpad, BPOM Revisi Aturan Obat Bius
Sikapi Kasus Pemerkosaan oleh Oknum Dokter PPDS Unpad, BPOM Revisi Aturan Obat Bius
Seluruh Cabup dan Cawabup Tasikmalaya Salurkan Hak Pilih di PSU, Masing-Masing Optimis Raih Suara Terbanyak
Cabup dan Cawabup Tasikmalaya Salurkan Hak Pilih di PSU, Masing-Masing Optimis Raih Suara Terbanyak
Logo Asia Afrika Youth Forum 2025 Karya Anak Muda Bandung
Resmi, Logo Asia Afrika Youth Forum 2025 Karya Anak Muda Bandung
Otoritas Pelabuhan Ungkap Kronologis Kemacetan di Tanjung Priok
Otoritas Pelabuhan Ungkap Kronologis Kemacetan di Tanjung Priok

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.