Cara Mudah Mengatur Spasi di Google Docs dan Microsoft Word

Mengatur Spasi
Ilustrasi

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Ikuti trik mudah mengatur spasi di Google Docs dan Microsoft Word. Dalam dunia pengolah kata, mengatur spasi menjadi aspek penting dalam pembuatan dokumen.

Baik di Microsoft Word maupun Google Docs, fitur ini memberikan fleksibilitas dalam penataan dokumen.

Mengutip dari berbagai sumber, berikut adalah langkah-langkah mudah untuk mengatur spasi di kedua platform tersebut.

Microsoft Word: Antar-Karakter, Antar-Kalimat, dan Antar-Paragraf

1. Antar-Karakter

  1. Buka dokumen di Microsoft Word.
  2. Pilih seluruh teks dengan Ctrl + A.
  3. Klik ikon panah di Menu Font.
  4. Pilih tab Tingkat Lanjut.
  5. Pilih opsi Diperluas atau Dirapatkan pada bagian kotak Penspasian.
  6. Tambahkan angka 1,5 pada kolom Ukuran.
  7. Klik OK.

2. Antar-Kalimat

  1. Buka dokumen di Microsoft Word.
  2. Pilih atau blok kalimat yang ingin diatur.
  3. Klik menu Style atau Gaya.
  4. Klik kanan pada Style yang digunakan.
  5. Pilih sub menu Ubah.
  6. Pilih spasi 1,5x atau ganda di kotak dialog.
  7. Klik OK.

3. Antar-Paragraf

  1. Buka dokumen di Microsoft Word.
  2. Pilih atau blok seluruh dokumen.
  3. Pilih ikon Jarak Antar-Paragraf.
  4. Atur Spasi Sebelum dan Sesudah Paragraf menjadi 1,5.
  5. Jarak antara setiap paragraf akan berubah sesuai pengaturan.

BACA JUGA : 2 Cara Mudah Membuat Desain Brosur di Microsoft Word

Google Docs: Antar-Paragraf

  1. Buka dokumen di Google Docs.
  2. Pilih atau blok bagian paragraf dalam dokumen.
  3. Pilih ikon Jarak Antar-Baris dan Antar-Paragraf.
  4. Atur Spasi Sebelum dan Sesudah Paragraf menjadi 1,5.
  5. Jarak antara setiap paragraf akan berubah sesuai pengaturan.

Dengan langkah-langkah ini, dapat dengan mudah mengatur spasi di kedua platform, meningkatkan tampilan dan keterbacaan dokumen. Semoga panduan ini bermanfaat!

 

(Hafidah/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Masyarakat Karawang Bersatu
Pertambangan Karst PT MPB Berstatus Izin UKM, Diprotes Masyarakat Karawang Bersatu
Band Indie Astrolab, Hari Soebardja
Band Indie Astrolab Rilis EP Terbaru 'Transcending Time', Kolaborasi Mendiang Hari Soebardja
Sidak Satpol PP & Damkar Kota Sukabumi
Pol PP dan Damkar Sukabumi Gencar Sidak Kafe dan Restoran Terkait Perda Kawasan Tanpa Rokok
bluebird denza d9
Denza D9 Jadi Armada BlueBird, Pantes Dipilih Segala Mumpuni!
Zelenskyy Trump
Adu Mulut Zelenskyy dan Trump, Rusia: Mengigit Tangan Pemberi Makan!
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

3

Antisipasi Dampak PHK Sritex, Kemnaker Siapkan Langkah Ini

4

KDS Selaras KDM Soal Perubahan Jam Kerja ASN Selama Ramadan

5

Sebagai Pejuang Ekonomi, Stafsus Wapres Tina Talisa: PKL Berhak Dapat Subsidi LPG 3 Kg
Headline
Persebaya vs Persib
Persib Berantakan Dihajar Persebaya: Bajul Ijo Persembahkan Kemenangan untuk Sang Legendaris
Farhan Apresiasi Mobil Maung MV3 Buatan PT Pindad
Farhan Apresiasi Mobil Maung MV3 Buatan PT Pindad
disertasi bahlil
DGB UI Temukan Pelanggaran, Menteri Bahlil Harus Ulang Disertasi!
Menhan Serahkan 700 Maung MV3 Buatan Pindad di Lanud Husein
Menhan Serahkan 700 Maung MV3 Buatan Pindad di Lanud Husein

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.