Cara Mengatasi Yotube Vanced Eror, Mudah kok!

Youtube Vanced Eror
Ilustrasi - Cara atasi Youtube Vanced Eror. (Pixabay)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Pengguna YouTube sering merasa jengkel dengan tampilan iklan di platformnya. Dari sana muncul beberapa aplikasi pihak ketiga yang berguna menghilangkan iklan-iklan tersebut. Salah satu yang banyak orang gunakan adalah Youtube Vanced.

Aplikasi ini dilengkapi dengan fitur-fitur menarik. Dari pemutaran video di belakang layar hingga dark mode. Menariknya, pengguna banyak mendapat kemudahan dengan tidak perlu melakukan root perangkat saat ingin menggunakan Youtube Vanced.

Youtube Vanced Aplikasi Pihak Ketiga

YouTube sebagai produk Google tentu mendapatkan perlindungan kuat dari aplikasi-aplikasi pihak ketiga yang mereka anggap merugikan. Termasuk YouTube Vanced yang bisa mengurangi potensi pendapatan dari iklannya.

Oleh karena itu, YouTube Vanced sudah pasti tidak tersedia di Google Play Store.

Bahkan, Google sempat mengirim surat ancaman pada pengembang YouTube Vanced. Surat itu meminta YouTube Vanced menghapus semua referensi dari YouTube. Dari mengubah logo hingga menghapus semua tautan yang berhubungan dengan produk YouTube.

Hal itu yang membuat pengembang YouTube Vanced memilih tidak melanjutkan produk YouTube Vanced.

Melalui Twitter Vanced @YTVanced, mengatakan bahwa proyek ini sudah dihentikan. Hal tersebut juga tertulis di laman resminya vancedapp.com, yang menyebutkan YouTube Vanced tak lagi tersedia.

Baca Juga : YouTube Kenalkan 6 Fitur Baru, Buat Shorts jadi Praktis

Aplikasi Youtubevanced yang terinstal di ponsel Android masih bisa berjalan. Tapi tak akan ada pembaruan lagi. Selanjutnya, ada kemungkinan aplikasi akan berhenti fungsi.

Dari sana, YouTube Vanced akhirnya banyak bertebaran di internet dari sumber yang tidak resmi.

Sebagai aplikasi pihak ketiga yang tidak tersedia di Google Play Store, Kamu harus hati-hati menginstall YouTube Vanced. Ada risiko serangan virus/malware dan pencurian data jika menggunakannya. Jadi, pastikan hanya download aplikasi YouTube Vanced dari sumber yang jelas.

Dalam beberapa hari belakangan, banyak pengguna lama YouTube Vanced yang mengeluh error.

Cara mengatasi YouTube Vanced error, agar kamu bisa kembali menikmati tontonan dari platform YouTube tanpa iklan. Namun, seperti penjelasan sebelumnya dan pengumuman di Twitter resminya, YouTube Vanced sudah dihentikan.

Cara Atasi Youtube Vanced Eror

Adapun alternatif untuk menikmati konten YouTube tanpa iklan serta mendapatkan fitur-fitur lainnya yang tak tersedia di versi gratis, pengguna bisa berlangganan YouTube Premium. Disadur dari support.google.com, berikut caranya:

– Hubungkan terlebih dulu ke akun YouTube yang sesuai.

– Buka peramban di perangkat dan buka tautan youtube.com/premium

– Kemudian, ketuk ‘Coba gratis’.

– Pilih metode pembayaran yang tersedia, yaitu lewat saldo Google Play, kartu kredit atau debit, ShopeePay, DANA, dan GoPay.

– Selesaikan pembayaran hingga YouTube sudah berada di versi Premium.

– Selesai.

 

(Aziz/Usamah)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
image1 (4)
Bupati Bandung Soroti Pentingnya Kualitas SDM dalam Peringatan Hari Jadi ke-384
Pasar Murah Cimahi
Promosi Produk Pangan Lokal, Pemkot Cimahi Gelar Pasar Murah
IMG-20250421-WA0070
Warga Sukahaji Resah dengan Kehadiran Kelompok Asing yang Klaim Warga Setempat
keuangan pemkab bandung
Cucun Ahmad Syamsurijal: Bandung Raya Potensial Menjadi Provinsi Sendiri
Paula Verhoeven Gugat Majelis Hakim
Paula Verhoeven Gugat Majelis Hakim ke KY, Tegaskan Tak Terima Tuduhan Perselingkuhan
Berita Lainnya

1

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

2

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

3

Catat, Ini Jadwal Terakhir Tukar Pecahan Rupiah Sudah Tidak Laku

4

Paus Fransiskus Meninggal Dunia

5

Tim Sar Gabungan Lakukan Pencarian Korban Tenggelam di Sungai Citarum
Headline
harga emas
Harga Emas Antam Naik Rp36.000, Tembus Rp2.016.000 per Gram!
1301382_720
Fabio Quartararo Diprediksi Tetap Setia pada Yamaha, Pilihan Seumur Hidup?
pabrik byd ormas
Pabrik BYD di Subang Didatangi Ormas, Minta Japrem?
Paus Fransiskus - Menag RI jpeg
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Menag RI Turut Berduka

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.