BSSN Minta Literasi Keamanan Siber Masuk Kurikulum Pendidikan

BSSN Minta Literasi Keamanan Siber Masuk Kurikulum
Ilustrasi-BSSN Minta Literasi Keamanan Siber Masuk Kurikulum .(katadata).

Bagikan

BANDUNG, TEROPONGMEDIA. ID — Edukasi terkait keamanan siber dinilai perlu diajarkan di sekolah dengan hal tersebut Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) meminta pemerintah menerapkan kurikulum pendidikan yang memuat materi literasi keamanan siber.

“Peningkatan literasi digital pada berbagai tingkatan pendidikan untuk mendukung digitalisasi ekonomi,” kata Ketua BSSN Hinsa Siburian dalam rapat dengan Komisi I DPR, di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Kamis, 7 November 2024.

Hinsa menilai literasi keamanan siber menjadi salah satu upaya memperkuat pendidikan sains dan teknologi sebagaimana Asta Cita Presiden Prabowo Subianto. Pemerintahan Prabowo ingin mendorong pendidikan yang membantu peningkatan literasi digital pada berbagai tingkat pendidikan untuk mendukung digitalisasi ekonomi.

Ia berharap output yang dicapai ialah terselenggaranya koordinasi yang baik dengan kementerian/lembaga dalam rangka penyusunan kurikulum materi literasi keamanan siber.

BACA JUGA: Menkopolhukam: BSSN Lembaga Krusial dan Strategis Butuh Kolaborasi

Literasi digital kepada siswa soal kemananan siber diharapkan dapat dilaksanakan. Misalnya, melalui seminar atau lokakarya kepada siswa sekolah di semua tingkatan soal keamanan siber dan sandi.

“Meningkatnya literasi digital terkait kemanan siber dan sandi kepada mahasiswa, memberikan pemahaman dan pengetahuan tentang tren postquantum kriptografi kepada para praktisi dan akademisi secara daring,” ujar Hinsa.

(Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Bika Ambon Medan
Menilik Asal-Usul dan Resep Bika Ambon Khas Medan
Menjuarai ajang MTQ
Mahasiswa UM Juarai Kompetisi Kaligrafi Tingkat Nasional
Kasus Guru Cukur Rambut Siswi SD Karena Banyak Kut-Cover
Kasus Guru Cukur Rambut Siswi SD karena Banyak Kutu Berakhir Damai
Honda scoopy baru (3)
Perbedaan Ini Bikin Mesin Honda Scoopy Baru Beda dari BeAT
Belajar efektif
Cara Belajar Efektif Anti Jenuh untuk Mahasiswa
Berita Lainnya

1

Update Survei Politik Pilkada Kabupaten Bandung: Sahrul-Gun Gun Vs Dadang-Ali

2

Menkomdigi: Instruksi Presiden Tidak Ada Perlindungan Pelaku Judol!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Ide Tenor KPR 40 Tahun, Saat Cicilan Murah Bikin Hidup Makin Susah?

5

Raih Suara Menakjubkan, Donald Trump Menang Pilpres AS
Headline
Persib Amankan Poin Sempurna di Markas Lion City Sailors
Dramatis! Persib Amankan Poin Sempurna di Markas Lion City Sailors
Instruksi Presiden Tidak Ada Perlindungan Pelaku Judol
Menkomdigi: Instruksi Presiden Tidak Ada Perlindungan Pelaku Judol!
Masyarakat Keluhkan Kemacetan Akibat Proyek Galian Ducting
Masyarakat Keluhkan Kemacetan Akibat Proyek Galian Ducting Kota Bandung, DPRD Buka Suara
Terjadi Awan Panas Guguran Gunung Lewotobi Laki-Laki
Terjadi Awan Panas Guguran Gunung Lewotobi Laki-Laki