Begini Cara Menggunakan Focus Mode di iOS 15, Sudah Tahu?

iOS 15
(9to5mac)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Dalam era di mana smartphone telah menjadi pendamping setia dalam kehidupan sehari-hari, penggunaan yang tidak terkendali dapat menjadi gangguan serius.

Apple menyadari hal ini dan memperkenalkan Focus Mode dalam rilisnya di iOS 15. Fitur ini terancang untuk mengurangi tingkat gangguan secara keseluruhan, memberikan pengguna kendali lebih dalam memanfaatkan ponsel cerdas mereka.

Mengapa Focus Mode Penting?

Banyak situasi sehari-hari di mana ponsel dapat menjadi sumber gangguan. Sebuah panggilan telepon yang tidak kamu inginkan, notifikasi yang terus-menerus saat sedang istirahat atau alarm yang berbunyi pada waktu yang tidak tepat bisa mengganggu ketenangan pikiranmu. Dengan Focus Mode, Apple memberikan solusi untuk menghadapi tantangan ini.

Melansir pernyataan resmi Apple, Focus Mode terancang untuk menyaring notifikasi berdasarkan kebutuhan pengguna. Meskipun definisi persisnya mungkin belum jelas, fungsinya jelas yaitu membatasi jumlah notifikasi yang mengganggu.

BACA JUGA: Mencari Resep dari Foto Makanan Bisa dengan iPhone iOS 17

Cara Menggunakan Focus Mode pada iOS 15

  • Jika sudah menggunakan iOS 15 pada iPhonemu, masuklah ke Pengaturan.
  • Temukan opsi Focus, yang terletak pada bagian bawah Sound & Haptics.
  • Pada layar Fokus utama, kamu akan melihat beberapa opsi seperti Jangan Ganggu, Pribadi, Tidur, dan Kerja. Untuk menambahkan mode Fokus khusus, klik ikon “+” di sudut kanan atas.
  • Pastikan opsi Bagikan pada Seluruh Perangkat nonaktif jika tidak ingin konfigurasi fokus disinkronkan ke perangkat lain seperti Mac, iPad, dan Apple Watch.
  • Sesuaikan aplikasi yang dapat mengakses status Fokus, tentukan opsi panggilan telepon yang kamu izinkan selama Fokus Aktif.

Focus Mode pada iOS 15 adalah alat efektif untuk membantu pengguna mengelola gangguan dan fokus pada momen-momen penting.

 

(Kaje/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Hobi mengupil
Hobi Ngupil Bisa Berisiko?
Jonatan Christie
Takluk dari Antonsen, Jonatan Christie Runner-Up China Masters 2024
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap
Dapat Gelar Man Of The Match Hingga Pimpin Viking Clap, Kevin Mendoza Sampaikan Isi Hatinya
Mateo Kocijan absen
Dapat 4 Kartu Kuning, Mateo Kocijan Terpaksa Absen 1 Pertandingan
C2ED7629-D0C4-40F7-ADC5-E2406CEE1D5A
Gunung Dempo Meletus, Jalur Evakuasi Warga Disiapkan
Berita Lainnya

1

7 Fakta Penting Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus yang Menghebohkan Publik

2

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

3

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

4

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat

5

Tespek Positif Belum Tentu Hamil? Ini Penjelasannya
Headline
Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Raih Gelar Juara Dunia, Verstappen Masuk Daftar Legenda Formula 1
Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Dedi Kusnandar Mengalami Cedera, Bojan Hodak Singgung Kerasnya Lapangan Stadion GBLA
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Gubernur Bengkulu Ikut Terjaring OTT KPK
Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva
Dan Terjadi Lagi, Ini Alasan Persib Memarkir David da Silva