Alasan Dilarang Keras Merokok di Mobil, yang ke-3 Bikin Nyesel!

Penulis: Saepul

merokok di mobil
Ilustrasi: Bahaya merokok di mobil (Mitsubishi)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Meski merokok di mobil alasannya untuk melawan stress, terutama para pengemudi, tetapi sebaiknya harus mulai memperhatikan dampak buruknya.

Hampir di setiap tempat selalu ada pengendara yang merokok sambil mengemudi, dengan tidak memperdulikan kepula asap di dalam kabin.

Meski merokok di dalam kendaraan kerap terjadi karena dianggap melawan strees, sebaiknya pengemudi mulai mencari cara lain untuk mengatasi stres tersebut.

Dampak Buruk Merokok di Mobil

Rokok Kretek
(iStock)

BACA JUGA: Tips Merawat Filter Kabin Mobil, Hilangkan Debu Menumpuk

Melansir berbagai sumber, berikut risiko merokok di dalam mobil:

1. Bau Tidak Sedap

Saat merokok, pasti asapnya menimbulkan menyebabkan bau tidak sedap, bahkan bisa menempel ke seluruh interior mobil.

Semua harus tahu, bau asap rokok akan sulit hilang meski telah menggunakan pengharum ruangan. Aroma nikotin ini juga dapat menyebabkan bercak kuning muncul di atap kabin mobil.

Bau tidak sedap ini bisa terus bertahan dan mengganggu kenyamanan, bahkan setelah mobil mendapatkan treatment pengharum.

2. Sistem Sirkulasi AC Sensitif  oleh Asap Rokok

Pengemudi atau penumpang yang merokok meski membiarkan kaca jendela terbuka tetapi tdiak mematikan AC dapat mengganggu sirkulasi udara di dalam mobil.

Asap rokok berpotensi masuk ke dalam sistem sirkulasi AC, menyebabkan endapan pada filter dan evaporator.

Udara dari AC mobil pun akan tercampur dengan nikotin, menciptakan bau yang sulit hilang. Membersihkan AC dari bau nikotin ini dapat memerlukan biaya besar.

3. Asap Rokok Membahayakan Orang Lain

Dampak buruk lain dari kebiasan itu adalah abu rokok yang dapat merusak bagian interior mobil, seperti jok dan door trim. Bagian-bagian ini rentan rusak karena terpapar abu rokok.

Selain itu, abu rokok juga dapat membahayakan pengendara lain di jalan. Terlemparnya abu rokok dari mobil yang sedang melaju dapat menyebabkan kerusakan mata pengendara lain.

Oleh karena itu, segera hentikan kebiasaan merokok di mobil untuk menjaga kenyamanan dan keselamatan bersama.

 

(Saepul/Aak)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
Harga Emas Antam Jumat 16 Mei Naik Signifikan
Harga Emas Antam Jumat 16 Mei Naik Signifikan
amakusa Kenshiro
Amakusa Rilis Single "Kenshiro", Ode Metalik untuk Pahlawan di Dunia Apokaliptik
Al Ittihad
Karim Benzema Antar Al Ittihad Juara Liga Arab Saudi, Ronaldo Ketinggalan
Kevin Mendoza Rela Berbagi Posisi Dengan Sheva Sanggasi dan Fitrah Maulana
Kevin Mendoza Rela Berbagi Posisi Dengan Sheva Sanggasi dan Fitrah Maulana
Persita Tangerang vs Persib Bandung
Prediksi Skor Persita Tangerang vs Persib Bandung BRI Liga 1 2024/2025
Berita Lainnya

1

Ini Syarat dan Cara Daftarkan Anak ke Barak Militer

2

Fakultas Komunikasi dan Ilmu Sosial Telkom University Dorong Digitalisasi Promosi Wisata Desa Sugihmukti Lewat Produksi Video Profil

3

Daftar Pajak Kijang Diesel, Semua Tipe Lengkap!

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Strategi Bisnis “Purple Cow/ Sapi Ungu”
Headline
Barcelona
Barcelona Juarai Liga Spanyol Musim 2024-2025
Persib
Link Live Streaming Persita Tangerang vs Persib Bandung BRI Liga 1 2024/25 Selain Yalla Shoot
Kontak Senjata dengan KKB, Dua Personel Satgas Ops Damai Cartenz Gugur di Puncak Jaya
Kontak Senjata, Dua Personel Satgas Ops Damai Cartenz 2025 Gugur Ditembak KKB
luca-marini-repsol-honda-team
Luca Marini Akui Kesalahan Strategi di MotoGP Prancis

Dapatkan fitur lebih lengkap di aplikasi Teropong Media.