Begini Cara Screenshot Panjang Pada Aplikasi WhatsApp

Aplikasi WhatsApp
Aplikasi WhatsApp (foto: dok. pinterest)

Bagikan

BANDUNG,TM.ID: Ponsel pintar telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari, dan salah satu fitur yang sering digunakan adalah screenshot atau tangkapan layar. Namun, ketika berbicara tentang tangkapan layar panjang di WhatsApp, bagaimana dapat melakukannya tanpa aplikasi tambahan?

Mengutip dari berbagai sumber inilah cara screenshot panjang pada Aplikasi WhatsApp tanpa tambahan aplikasi lainnya.

Cara Screenshot Panjang di WhatsApp Tanpa Aplikasi pada Ponsel Android

Pertama-tama, pada ponsel Android, dapat dengan mudah melakukan screenshot panjang di WhatsApp tanpa perlu menginstal aplikasi tambahan. Berikut langkah-langkahnya:

  1. Tekan tombol daya dan volume down atas secara bersamaan.
  2. Akan muncul pilihan Capture More di sebelah thumbnail screenshot yang sudah diambil.
  3. Pilih opsi tersebut dan mulai gulir layar hingga bagian yang ingin ter-screenshot.
  4. Tambahkan catatan, simpan, atau bagikan hasil tangkapan layar panjang tersebut.

Keuntungan Screenshot Panjang

Dengan menggunakan metode ini, chat atau artikel panjang di WhatsApp dapat terabaikan dalam satu file. Ini memastikan informasi tidak terpotong menjadi beberapa bagian, memberikan pengalaman pengguna yang lebih baik.

Cara Screenshot Panjang di WhatsApp pada Ponsel iPhone

Kompatibilitas dengan iOS

Pada iPhone, tidak semua model mendukung screenshot panjang di WhatsApp tanpa aplikasi tambahan. Namun, bagi pengguna iOS 14 atau versi lebih baru, berikut adalah langkah-langkahnya:

  1. Buka WhatsApp yang ingin tangkapan layar.
  2. Tekan tombol daya dan volume atas secara bersamaan untuk mengambil tangkapan layar.
  3. Sentuh thumbnail tangkapan layar di pojok kiri bawah.
  4. Beralih ke tab halaman penuh untuk mengambil tangkapan layar yang bergulir.
  5. Setelah sesuai, ketuk “Selesai” di sudut kanan atas dan pilih “Simpan PDF ke File”.

BACA JUGA : 7 Fitur Rahasia Keamanan WhatsApp yang Perlu Kamu Ketahui

Alternatif untuk iPhone

Jika iPhone tidak mendukung fitur ini, dapat menggunakan aplikasi tambahan seperti Picsew Screenshot. Aplikasi ini memungkinkan pengguna menyatukan gambar secara vertikal dan horizontal, memiliki alat edit untuk tangkapan layar.

 

 

(Hafidah/Usk)

Baca berita lainnya di Google News dan Whatsapp Channel
Berita Terkait
Berita Terkini
FILM MOANA 2
Lyodra Dipercaya Jadi Pengisi Soundtrack Film Moana 2 Versi Indonesia!
fuel pump mobil pertamax (2)
Viral Fuel Pump Rusak Gegara Pertamax, Pertamina Lakukan Pengujian
film moana 2
Sinopsis Film Moana 2, Tayang Besok 27 November!
KONSER LINKIN PARK
Cek, Jadwal Penjualan Tiket Konser Linkin Park di Jakarta!
Arafah Rianti
Rental PS Milik Arafah Rianti Kemasukan Maling, Pelakunya Masih di Bawah Umur
Berita Lainnya

1

Dikabarkan Dekat dengan Paula, Calon Gubernur Banten Andra Soni Pernah Jadi Kuli Sebelum Sukses

2

BRIN Ubah Minyak Kelapa Menjadi Bio-jet Fuel

3

Password Wifi MCD Terbaru 2024!

4

Daftar Pajak Isuzu Panther, Semua Tipe Lengkap!

5

Hampir Mirip, Ini Perbedaan Gejala Herpes dan Gigitan Tomcat
Headline
praperadilan tom lembong ditolak
PN Jakarta Selatan Tolak Praperadilan Tom Lembong, Hakim Beberkan Alasannya
Piala AFF 2024, Timnas Indonesia, Timnas Vietnam, PSSI, ASEAN Championship Mitsubishi Electric Cup 2024
Timnas Indonesia Prioritaskan Regenerasi di ASEAN Cup 2024, Target Tetap Final
Fransesco Bagnaia
Francesco Bagnaia: Radio Tim di MotoGP Belum Siap, Apa Manfaatnya?
Brace Cristiano Ronaldo
Brace Cristiano Ronaldo Warnai Kemenangan Al Nassr atas Al Gharafa di Liga Champions Asia